17.01.2013 Views

Buku Pegangan Konselor - Komunitas AIDS Indonesia

Buku Pegangan Konselor - Komunitas AIDS Indonesia

Buku Pegangan Konselor - Komunitas AIDS Indonesia

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Buku</strong> <strong>Pegangan</strong> <strong>Konselor</strong><br />

HIV / <strong>AIDS</strong> HIV dan Hepatitis C<br />

seksual, misalnya penggunaan sex toys, saat menstruasi, atau<br />

hubungan seks yang menyebabkan lecet pada kulit yang lembut dari<br />

kelamin atau anus.<br />

� Ada penelitian-penelitian tentang penularan secara seksual, tetapi<br />

banyak dari penelitian-penelitian itu masih lemah karena jumlah<br />

sampel yang terlalu kecil, tidak ada kelompok pembanding, tidak<br />

memperhitungkan faktor risiko lain, khususnya riwayat penggunaan<br />

narkoba dengan suntikan. Dibutuhkan bukti-bukti tambahan lagi untuk<br />

hal ini. Secara khusus, penelitian-penelitian prospektif tidak<br />

memberikan bukti yang kuat mengenai penularan secara seksual bila<br />

tidak ada faktor risiko yang lain.<br />

� Infeksi akut dan kronik<br />

Infeksi akut<br />

� Tahap pertama dari infeksi hepatitis C disebut hepatitis akut.<br />

� Akut berarti tidak selalu berkelanjutan dan tidak menyatakan<br />

keparahan dari penyakit.<br />

� Tahap infeksi ini sering sangat ringan, menghilang dalam kurang dari 6<br />

bulan (sering kurang dari 12 minggu) dan tidak disadari oleh<br />

kebanyakan orang.<br />

� Meskipun hanya sebagian kecil dari penderita yang mengalami gejala<br />

pada fase akut, adalah penting bagi konselor/petugas kesehatan untuk<br />

waspada terhadap gejala-gejala infeksi ini, seperti mual, air kencing<br />

yang gelap, kekuningan, dan rasa tidak nyaman di perut.<br />

� Penderita mungkin memiliki tes fungsi hati yang abnormal pada fase<br />

ini, meskipun tidak ada gejala yang muncul.<br />

� Penderita dengan infeksi akut yang jelas harus dirujuk ke spesialis<br />

hati, spesialis penyakit infeksi atau suatu pusat pengobatan khusus<br />

untuk pertimbangan pengobatan secara dini.<br />

� Hepatitis C dibersihkan dari tubuh tanpa intervensi medis pada 25%<br />

dari penderita dalam 2-6 minggu.<br />

� Pada 25% penderita ini, antibodi terhadap virus tetap ada setelah<br />

pembersihan virus dan akan menurun sepanjang waktu.<br />

Infeksi kronik<br />

� Terminologi kronik merujuk kepada infeksi yang telah berlanjut selama<br />

lebih dari 6 bulan.<br />

� Terminologi ini secara khusus merujuk kepada lamanya infeksi, bukan<br />

tingkat keparahan penyakit.<br />

� Hepatitis C dapat hidup dalam tubuh selama bertahun-tahun tanpa<br />

menimbulkan gejala.<br />

� Infeksi kronis oleh hepatitis C dapat menyebabkan kerusakan hati.<br />

183

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!