25.12.2012 Views

Die Tricks der Spammer

Die Tricks der Spammer

Die Tricks der Spammer

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

34 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » KOMUNIKASI » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET<br />

HIGHLIGHTS<br />

3 CompactFlash capai<br />

kapasitas 4 GB<br />

Semakin tingginya tuntutan akan<br />

media flash memory yang lebih<br />

besar dari pengguna kamera<br />

digital resolusi tinggi dan<br />

perangkat multimedia lainnya<br />

coba dipenuhi oleh Transcend<br />

dengan merilis CompactFlash (CF)<br />

seri UltraPerformance 45X mereka<br />

dengan kapasitas 4 GB. Trascend<br />

pun menambahkan bahwa<br />

kapasitas besar saja tidak cukup,<br />

karena suatu CF harus memiliki<br />

kecepatan transfer data yang<br />

memadai, konsumsi daya yang<br />

rendah, dan tahan lama. Untuk<br />

itulah tidak seperti CF umumnya<br />

yang menggunakan jenis chip MLC<br />

(Multi-Level-Cell), CF Ultra<br />

Performance 45X 4 GB ini<br />

mengunakan SLC (Single-Level-<br />

Cell) NAND Flash yang menurut<br />

Transcend memiliki kecepatan<br />

baca mencapai 8 MB/detik dan<br />

tulis mencapai 6.6 MB/detik.<br />

www.transcendusa.com<br />

3 Toshiba umumkan Direct<br />

Methanol Fuel Cell terkecil<br />

Impian untuk menggantikan jenis<br />

baterai berjenis Lithium dengan<br />

sumber listrik lainnya yang lebih<br />

tahan lama seperti Direct Metanol<br />

tampaknya akan menjadi<br />

kenyataan dengan diumumkannya<br />

produk Fuel Cell terbaru dari<br />

Toshiba. Hal yang menonjol dari<br />

produk ini terletak dari ukurannya<br />

yang tergolong sangat kecil (22 x<br />

56 x 4, 5 mm) dan ringan (8,5 gr)<br />

dibanding produk Fuell Cell yang<br />

selama ini dikembangkan. Kunci<br />

suksesnya terletak pada sistem<br />

Passive Fuel Supply yang diterapkannya<br />

sehingga meniadakan<br />

kebutuhan adanya pompa dan<br />

kipas untuk melakukan reaksi<br />

pembangkitan daya antara methanol<br />

dan oksigen. Adapun<br />

besarnya daya listrik yang dibangkitkan<br />

oleh fuel cell kecil ini dapat<br />

mencapai 100 mW.<br />

www.toshiba.co.jp<br />

CHIP | JULI 2004<br />

Berita & Trend<br />

FUJIFILM FINEPIX F440 DAN FINEPIX F450<br />

Minus Sensor Fujifilm SuperCCD<br />

Setelah sukses dengan seri F410<br />

dan F420 yang diluncurkan beberapa<br />

bulan yang lalu, Fujifilm<br />

kembali mengeluarkan dua produk<br />

teranyar untuk seri F. Praktis,<br />

sepanjang tahun 2004 ini Fujifilm<br />

sudah mengeluarkan produk<br />

kamera digital terbarunya<br />

Sony mengumumkan rencana<br />

peluncuran kamera digital terbarunya,<br />

Sony DSC-F88, pada<br />

bulan Juli nanti. Bagi Anda yang<br />

pernah menggunakan produk<br />

kamera digital keluaran Sony<br />

sebelumnya, pasti mengetahui<br />

adanya kesamaan desain yang<br />

dimiliki DSC-F88 dengan produk<br />

seri DSC-F77 dan DSC-F55 yang<br />

telah dipasarkan lebih dahulu.<br />

Seperti dua seri pendahulunya,<br />

DSC-F88 juga menggunakan<br />

sistem rotasi pada lensa dan<br />

lampu flash yang terletak di<br />

bagian atasnya. Sistem lensa<br />

yang dapat berotasi hingga 300<br />

<strong>der</strong>ajat ini cukup menyenangkan.<br />

Selain angle yang lebih banyak,<br />

Anda pun dapat memotret<br />

diri sendiri dengan framing<br />

sebanyak delapan buah. Dengan<br />

mengusung resolusi yang lebih<br />

besar, kedua produk teranyar ini<br />

diharapkan mampu meneruskan<br />

kesuksesan dari seri F sebelumnya.<br />

Berbeda dengan kedua produk<br />

pendahulunya yang memiliki<br />

efektif pixel sebesar 3.1 Megapixel,<br />

seri terbarunya ini (F440<br />

dan F450) masing-masing memiliki<br />

efektif pixel 4.1 dan 5.2<br />

Megapixel. Selain perbedaan pada<br />

besarnya efektif pixel yang dimiliki,<br />

perbedaan lain yang cukup<br />

signifikan terjadi pada sensor<br />

CCD yang digunakan pada produk<br />

ini. Apabila pada seri terdahulu<br />

menggunakan sistem<br />

sensor Fujifilm SuperCCD IV HR,<br />

maka pada seri terbarunya ini<br />

hanya dilengkapi dengan sensor<br />

CCD standar. Hal lain yang cukup<br />

SONY CYBER SHOT DSC-F88<br />

Muka Baru Desain Lawas<br />

melalui LCD monitor yang<br />

berukuran 1,8 inci beresolusi<br />

134.000 pixel. Pada kamera ini<br />

digunakan sensor jenis CCD berukuran<br />

1/2,4 “ dengan efektif<br />

pixel 5,1 MegaPixel. Resolusi<br />

gambar tertinggi yang dapat dihasilkan<br />

sensor CCD ini hingga<br />

ukuran 2592x1944 pixel. Sedangkan<br />

mode movie-nya mampu<br />

merekam gambar dengan kecepatan<br />

16 frame perdetik pada<br />

resolusi 640x480 pixel yang disertai<br />

dengan suara. Jenis lensa<br />

yang digunakan sangat berbeda<br />

dengan dua seri lawasnya. DSC-<br />

F88 menggunakan lensa Carl<br />

Zeiss Vario Tessar dengan focal<br />

length 38-114 mm dalam format<br />

35mm; F3,5-5.6 serta pembesaran<br />

optik 3x. Sedangkan pa-<br />

berbeda juga terjadi pada ukuran<br />

layar LCD-nya yang lebih besar<br />

dan focal length yang dimiliki<br />

lensa pada kamera teranyar ini.<br />

Lensa yang digunakan memiliki<br />

focal length 38-130 mm dengan<br />

apperture F2.8-F4.9 serta pembesaran<br />

optik sebesar 3.4X. Mode<br />

pengambilan gambarnya ditawarkan<br />

dalam enam macam<br />

mode termasuk di dalamnya mode<br />

scene yang terdiri dari mode<br />

Portrait, mode Landscape, mode<br />

Sports, dan mode Night Scene.<br />

Sedangkan mode movie juga tersedia<br />

dengan kemampuan 10 fps<br />

serta sanggup merekam audio.<br />

Tidak berbeda jauh dengan seri F<br />

lainnya, media penyimpannya<br />

juga menggunakan kartu memori<br />

jenis XD.<br />

Info: www.fujifilm.com<br />

da dua seri sebelumnya hanya<br />

menggunakan lensa normal.<br />

Mode pengambilan gambarnya<br />

tersedia dalam lima pilihan mode<br />

dengan delapan pilihan untuk<br />

mode scene. Sama seperti produk<br />

kamera digital Sony lainnya,<br />

media penyimpannya menggunakan<br />

jenis memory stick.<br />

Info: www.sony.com<br />

Harga: $450

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!