17.11.2020 Views

Pengembangan Masyarakat dalam Perspektif Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

Tulisan saya berjudul Pengembangan Ekowisata Laut berbasis Pemberdayaan Masyarakat dan Ekonomi Kreatif di Bunguran Selatan, Kabupaten Natuna Ditulis bersama Dr. S. Djuni Prihatin M.Si

Tulisan saya berjudul Pengembangan Ekowisata Laut berbasis Pemberdayaan Masyarakat dan Ekonomi Kreatif di Bunguran Selatan, Kabupaten Natuna

Ditulis bersama Dr. S. Djuni Prihatin M.Si

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Pengembangan ekowisata bahari di kabupaten di kabupaten

Natuna diharapkan dapat memberikan dampak positif yang besar

hingga ke masyarakat paling bawah dan bersifat berkelanjutan.

Malalui kegiatan pemberdayaan, diharapkan masyarakat semakin

dekat dengan akses-akses peningkatan kesejahteraan, baik yang

bersifat ekonomis maupun status sosial masyarakat. Sebagaimana

diungkapkan dalam pluralisme kesejahteraan, terdapat tiga

aktor penting dalam kegiatan pembangunan masyarakat di

kabupaten Natuna diantaranya pemerintah sebagai penjamin

mutu pembangunan di daerah-daerah terdepan yang di wujudkan

dalam bentuk kebijakan serta peraturan-peraturan, kemudian

pihak swasta sebagai aktor pendukung jalannya roda pemerintah

mengingat beberapa keterbatasan pemerintah, misalnya dalam

hal pendanaan dapat dilakukan dengan cara program coorporate

social responsibility dengan strategi pemberdayaan masayarakat.

Terakhir adalah masyarakat itu sendiri sebagai bagian dari

pembangunan yang direalisasikan dengan peran dan partisipasi

aktif dalam pemberdayaan masyarakat. Sejalan dengan dinamika

kepariwisataan dunia, gerakan perkembangan pariwisata saat

ini telah merambah dalam berbagai aspek dan terminologi salah

satunya yaitu “suistainable tourism development” (Sastrayuda

2010). Konsep suistainable tourism development diharapkan dapat

memberikan efek domino kepada seluruh aspek kehidupan di

masyarakat sehingga tercipta kesejahteraan.

Kesimpulan

Masalah sosial bersifat multidimensional sehingga berbagai

faktor penyebab serta tindakan penyelesaiannyapun akan sangat

beragam. Ekowisata hanyalah satu dari sekian banyak potensi

yang terdapat di Kabupaten Natuna dan strategi pemberdayaan

masyarakat serta kegiatan eknomi kreatif juga merupakan

salah dua strategi yang dapat ditempuh untuk merealisasikan

pengembangan potensi ekowisata tersebut. Salah satu strategi

212

Pengembangan Masyarakat dalam Perspektif Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!