17.11.2020 Views

Pengembangan Masyarakat dalam Perspektif Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

Tulisan saya berjudul Pengembangan Ekowisata Laut berbasis Pemberdayaan Masyarakat dan Ekonomi Kreatif di Bunguran Selatan, Kabupaten Natuna Ditulis bersama Dr. S. Djuni Prihatin M.Si

Tulisan saya berjudul Pengembangan Ekowisata Laut berbasis Pemberdayaan Masyarakat dan Ekonomi Kreatif di Bunguran Selatan, Kabupaten Natuna

Ditulis bersama Dr. S. Djuni Prihatin M.Si

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Nilai tersebut masih jauh dari nilai rasio ideal yang ditetapkan oleh

BPJS sejumlah 1:5.000 jiwa, dan juga rasio ideal Dinas Kesehatan

Kabupaten Sleman 1:2.500. Dengan membandingkan nilai rasio

dokter umum keseluruhan yang ada pada Kabupaten Sleman

sebesar 1: 3.333 jiwa, maka nyata terlihat distribusi ketersediaan

dokter pada wilayah Sleman dengan wilayah perbatasan sangatlah

timpang.

Permasalahan Penyakit Tidak Menular

Diketahui penyakit tidak menular pada wilayah perbatasan

Sleman dengan Jawa tengah masih didominasi oleh penyakit

hipertensi, diabetes militus dan PPOK (Penyakit Paru Obstruktif

Kronik). Beberapa narasumber menyatakan bahwa penyakitpenyakit

tidak menular cukup sulit dalam penanganan

pengendaliaanya dikarenakan masih relatif rendahnya tingkat

pendidikan penduduk pada wilayah perbatasan. Hal tersebut

secara tidak langsung berdampak pada efektifitas perbaikan

presepsi kesehatan masyarakat dari upaya promotif dan preventif

yang telah dan terus dilakukan. Dengan persepsi kesehatan yang

kurang, membuat permasalahan ini menjadi lebih sulit untuk

ditangani. Hal ini dikarenakan penderita tidak mengetahui jika

dirinya menderita penyakit tidak menular tersebut, sehingga

harapan kepada masyarakat untuk dapat melakukan deteksi

dini secara proaktif tidak terlaksana. Pada beberapa wilayah,

permasalahan ini menjadi lebih berat ketika pelayanan dan fungsi

Posbindu masih kurang dan belum terlaksana secara optimal.

Diketahui pada area kerja tujuh Puskesmas dan tiga puluh

kelurahan yang berada di wilayah Sleman berbatasan dengan

Jawa tengah, hanya ada dua puluh empat Posbindu yang aktif

melakukan kegiatan (Profil Kesehatan Sleman 2016).

156

Pengembangan Masyarakat dalam Perspektif Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!