19.12.2012 Views

PELAKSANAAN KEPMEN NOMOR: 98/kep/M.KUKM/IX/2004 ...

PELAKSANAAN KEPMEN NOMOR: 98/kep/M.KUKM/IX/2004 ...

PELAKSANAAN KEPMEN NOMOR: 98/kep/M.KUKM/IX/2004 ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1. LATAR BELAKANG<br />

BAB I<br />

PENDAHULUAN<br />

Gerakan koperasi Indonesia hasil pembangunan dan perwujudan koperasi selama<br />

ini mempunyai peranan sangat penting dalam tata perekonomian nasional, sejajar dengan<br />

BUMN dan BUMS yang harus ditingkatkan kemampuan berusahanya dalam memberikan<br />

pelayanan, khususnya <strong>kep</strong>ada para anggotanya.<br />

Hasil-hasil pembangunan ekonomi yang sudah dapat dicapai sampai saat ini<br />

merupakan suatu hasil bersama antar sektor baik sektor BUMN, Swasta, dan koperasi.<br />

Hasil pembangunan tersebut sudah pada waktunya di upayakan agar secara merata dapat<br />

dirasakan oleh berbagai kalangan dan lapisan masyarakat. Perintah tersebut merupakan<br />

suatu hal yang sangat penting artinya yaitu dalam rangka mewujudkan dan mencapai<br />

hasil guna secara maksimal dari pembangunan itu sendiri.<br />

Selama ini pembangunan koperasi telah berhasil meletakkan landasan yang kuat<br />

untuk mengarahkan koperasi <strong>kep</strong>ada posisi dan peran sebagai organisasi ekonomi rakyat<br />

yang berwatak sosial dan sebagai alat pendemokrasian ekonomi. 1<br />

Menurut Muslim Nasution secara umum perkembangan koperasi telah<br />

membuahkan hasil yang menggembirakan, antara lain :<br />

1 .Soegito, Perkembangan koperasi dan peran serta Notaris,media notariat, hal 64<br />

1

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!