17.03.2019 Views

teori sediaan-terkunci

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Teori <strong>sediaan</strong> apoteker ITB ~ oktober 2008/2009<br />

steril<br />

a. Identifikasi<br />

b. Penetapan kadar<br />

c. Penentuan potensi (untuk antibiotik)<br />

4.1.3. Evaluasi Biologi<br />

a. Uji sterilitas (Lihat <strong>sediaan</strong> injeksi)<br />

b. Uji efektivitas pengawet (FI IV , hal 854-855).<br />

4.2 WADAH DAN PENYIMPANAN<br />

(Codex, 166-167)<br />

Saat ini wadah untuk larutan mata yang berupa gelas telah digantikan oleh wadah plastik<br />

feksibel terbuat dari polietilen atau polipropilen dengan built-in dropper.<br />

Keuntungan wadah plastik :<br />

• Murah, ringan, relatif tidak mudah pecah<br />

• Mudah digunakan dan lebih tahan kontaminasi karena menggunakan built-in dropper.<br />

• Wadah polietilen tidak tahan autoklaf sehingga disterilkan dengan iradiasi atau etilen<br />

oksida sebelum dimasukkan produk secara aseptik.<br />

Kekurangan wadah plastik :<br />

• Dapat menyerap pengawet dan mungkin permeabel terhadap senyawa volatil, uap air dan<br />

oksigen.<br />

• Jika disimpan dalam waktu lama, dapat terjadi hilangnya pengawet, produk menjadi<br />

kering (terutama wadah dosis tunggal) dan produk teroksidasi.<br />

Persyaratan kompendial :<br />

• Farmakope Eropa dan BP mensyaratkan wadah untuk tetes mata terbuat dari bahan yang<br />

tidak menguraikan/merusak <strong>sediaan</strong> akibat difusi obat ke dalam bahan wadah atau karena<br />

wadah melepaskan zat asing ke dalam <strong>sediaan</strong>.<br />

• Wadah terbuat dari bahan gelas atau bahan lain yang cocok.<br />

• Wadah <strong>sediaan</strong> dosis tunggal harus mampu menjaga sterilitas <strong>sediaan</strong> dan aplikator sampai<br />

waktu penggunaan.<br />

• Wadah untuk tetes mata dosis ganda harus dilengkapi dengan penetes langsung atau dengan<br />

penetes dengan penutup berulir yang steril yang dilengkapi pipet karet/plastic (BP 2002 vol2<br />

1869).<br />

Penyimpanan (BP 2002 vol2 1869)<br />

• Tetes mata disimpan dalam wadah “tamper-evident”. Kompatibilitas dari komponen<br />

plastik atau karet harus dicek sebelum digunakan.<br />

• Wadah untuk tetes mata dosis ganda dilengkapi dengan dropper yang bersatu dengan<br />

wadah. Atau dengan suatu tutup yang dibuat dan disterilisasi secara terpisah.<br />

4.3 PENANDAAN<br />

Farmakope Eropa dan BP mengkhususkan persyaratan berikut pada pelabelan <strong>sediaan</strong> tetes<br />

mata.<br />

• Label harus mencantumkan nama dan konsentrasi pengawet antimikroba atau senyawa lain<br />

yang ditambahkan dalam pembuatan. Untuk wadah dosis ganda harus mencantumkan batas<br />

waktu <strong>sediaan</strong> tersebut tidak boleh digunakan lagi terhitung mulai wadah pertama kali dibuka<br />

(waktu yang menyatakan <strong>sediaan</strong> masih dapat digunakan setelah wadah dibuka).<br />

• Kecuali dinyatakan lain lama waktunya tidak boleh lebih dari 4 minggu (BP 2002 vol2 1868)<br />

• Wadah dosis tunggal karena ukurannya kecil tidak dapat memuat indikasi dan konsentrasi<br />

bahan aktif.<br />

• Label harus mencantumkan nama dan konsentrasi zat aktif, kadaluarsa dan kondisi<br />

penyimpanan<br />

• Untuk wadah dosis tunggal, karena ukurannya kecil hanya memuat satu indikasi bahan aktif<br />

dan kekuatan/potensi <strong>sediaan</strong> dengan menggunakan kode yang dianjurkan, bersama dengan<br />

94

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!