17.03.2019 Views

teori sediaan-terkunci

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

TEORI SEDIAAN APOTEKER ITB – Oktober 2008/2009<br />

TABLET KUNYAH<br />

a. Antasida<br />

Kebanyakan <strong>sediaan</strong> padat antasida dibuat dalam bentuk tablet kunyah. Antasida yang<br />

umumnya digunakan dalam kombinasi dari 2 atau lebih untuk menghasilkan efek<br />

terapeutik yang baik adalah sebagai berikut : Alumunium hidroksida (80-600 mg), Cakarbonat<br />

(194-850 mg), Mghidroksida/Mg-oksida (65-400 mg), Mg-trisilikat (20-500<br />

mg), dan lain.<br />

Sebagai tambahan digunakan zat lain seperti :simetikon (dimetikon, dimetillpolisiloksan)<br />

dengan dosis 20-40 mg/tablet sebagai antiflatulen; peppermint oil 3 mg/tablet digunakan<br />

sebagai karminatif dan asam alginat 200-400 mg.<br />

Contoh formula : Tablet kunyah antasida dengan metode cetak langsung<br />

Zat<br />

mg/tablet<br />

Al(OH)3 dan Mg-karbonat co-dried gel 325<br />

Di-Pac DTE 675<br />

Avicel 75<br />

Starch 30<br />

Ca-stearat 22<br />

Flavor<br />

q.s.<br />

Pembuatan : campur semua zat, cetak. Tablet kunyah yang diharapkan mempunyai<br />

kekerasan 8-11 SCA unit.<br />

b. Obat batuk/obat flu<br />

Formulasi biasanya digunakan untuk anak-anak. Umumnya dosis kurang dari atau sama<br />

dengan ¼ dosis dewasa. Obat yang umum adalah aspirin, asetaminofen, klorfeniramin,<br />

fenilpropanolamin, pseudoefedrin, dan dekstrometorfan.<br />

Sifat umum yang diperoleh dari zat aktif tersebut adalah rasa tidak enak, misalnya<br />

aspirin berasa asam dan astringent sedangkan yang lain pahit.<br />

Semua zat aktif yang telah disebutkan mempunyai sifat kompresibilitas yang cukup baik,<br />

kecuali asetaminofen. Jadi untuk asetaminofen dipilih metode granulasi basah sedangkan<br />

zat aktif lain digunakan metode cetak langsung karena as[irin mempunyai sifat<br />

kompresibilitas yang cukup baik sedangkan yang lainnya digunakan pada dosis rendah.<br />

Aspirin tidak tercampurkan dengan fenilpropanolamin dan perlu penanganan khusus<br />

sehingga tidak dijadikan sebagai tablet kunyah.<br />

Contoh formula: Tablet kunyah Asetaminofen : metode granulasi basah<br />

Zat<br />

_____________ mg/tablet<br />

Asetaminofen 120<br />

Manitol 720<br />

Na-sakarin 6<br />

Larutan pengikat 21,6 *<br />

Peppermint oil 0,5<br />

Syloid 244 0,5<br />

Banana, Permaseal F-4932 2<br />

Anise, Permaseal F-2837 2<br />

NaCl (serbuk) 6<br />

Mg-stearat ________________ 27,5<br />

* Mengandung 5,4 mg gom arab dan 16,2 mg gelatin<br />

Pembuatan :<br />

• Siapkan larutan pengikat yang terdiri dari gom arab (serbuk) 15 g, gelatin (granul) 45<br />

10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!