17.03.2019 Views

teori sediaan-terkunci

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

TEORI SEDIAAN APOTEKER ITB ~ OKTOBER 2008/2009<br />

TABLET UMUM<br />

2. Evaluasi non destruktif<br />

Bahan uji tidak mengalami kerusakan, baik fisika maupun kimia sehingga masih dapat<br />

digunakan untuk uji lain atau proses selanjutnya.<br />

− Uji aliran<br />

− Uji bobot jenis dan persen kompresibilitas<br />

(Sumber : Power point B Heni)<br />

Evaluasi granul terutama dilakukan untuk formula baru atau pada modifikasi formula. Untuk<br />

formula yang sama evaluasi granul tidak perlu dilakukan. Evaluasi granul meliputi: (Sumber :<br />

TS)<br />

1. Uji Homogenitas campuran :<br />

Tujuan : Memastikan bahwa zat aktif terdistribusi merata di dalam campuran<br />

(pilih salah satu dari di bawah ini, sesuaikan dengan <strong>sediaan</strong> kita)<br />

a) Visual, jika serbuk berwarna<br />

Campuran dinyatakan homogen jika warna terdistribusi merata dalam campuran<br />

b) Menetapkan kadar zat aktif dengan cara sampling pada beberapa titik (atas, tengah,<br />

bawah) wadah pencampur<br />

Campuran dinyatakan homogen jika kadar zat aktif pada beberapa titik sama<br />

2. Granulometri<br />

Granulometri adalah analisis ukuran dan repartisi granul (penyebaran ukuran‐ukuran<br />

granul). Dalam melakukan analisis granulometri digunakan susunan pengayak dengan<br />

berbagai ukuran. Mesh terbesar diletakkan paling atas dan dibawahnya disusun pengayak<br />

dengan mesh yang makin kecil.<br />

−<br />

−<br />

−<br />

−<br />

−<br />

Timbang 100 gr granul<br />

Letakkan granul pada pengayak paling atas<br />

Getarkan mesin 5‐30 menit, tergantung dari ketahanan<br />

granul pada getaran<br />

Timbang granul yang tertahan pada tiap‐tiap pengayak<br />

Hitung persentase granul pada tiap‐tiap pengayak<br />

Tujuan granulometri adalah untuk melihat keseragaman dari ukuran granul. Diharapkan<br />

ukuran granul tidak terlalu berbeda. Granulometri berhubungan dengan sifat aliran granul.<br />

Jika ukuran granul berdekatan, aliran akan lebih baik. Diharapkan ukuran granul mengikuti<br />

kurva distribusi normal.<br />

3. Bobot Jenis<br />

Kerapatan granul dapat mempengaruhi kompresibilitas, porositas tablet, kelarutan, dan<br />

sifat‐sifat lainnya.<br />

a. BJ Sejati (Sumber : Terj. Lachmann Industri ed.2 hal. 682)<br />

Ada 2 metode untuk menentukan kerapatan granul, keduanya menggunakan<br />

piknometer. Yang pertama menggunakan air raksa sebagai cairan pengisis sela. Yang<br />

kedua memakai pelarut yang bertekanan permukaan rendah (misal, benzen) dan tidak<br />

melarutkan granul. Ketepatan metode ini tergantung pada kemampuan cairan pengisi

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!