16.12.2012 Views

i ANALISIS PERATAAN LABA DAN PENGARUHNYA TERHADAP ...

i ANALISIS PERATAAN LABA DAN PENGARUHNYA TERHADAP ...

i ANALISIS PERATAAN LABA DAN PENGARUHNYA TERHADAP ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Sumber : data sekunder diolah, 2005.<br />

xxviii<br />

pengumuman laba dan risiko<br />

investasi perusahaan perata laba<br />

lebih kecil di bandingkan dengan<br />

perusahaan bukan perata laba.<br />

Pada penelitian ini, topik perataan laba akan dianalisis terhadap saham<br />

perusahaan publik di Indonesia. Penelitian ini menguji pengaruh tindakan<br />

perataan laba dengan reaksi pasar dan risiko investasi perusahaan publik di<br />

Indonesia.<br />

Hal yang membedakan penelitian ini dibandingkan dengan penelitian<br />

sebelumnya adalah:<br />

1. Data yang diambil berada dalam kondisi ekonomi yang cenderung stabil<br />

hal ini untuk menutupi kelemahan penelitian Muhammad Khafid (2002).<br />

Yang menyadari ada kelemahan dalam penelitiannya yaitu data yang di<br />

ambil berasal dari kondisi ekonomi yang kurang stabil yaitu krisis<br />

ekonomi.<br />

2. Pada penelitian sebelumnya, perbedaan reaksi pasar antara perusahaan<br />

perata laba dengan perusahaan bukan perata laba selalu dianalisis<br />

menggunakan alat statistik uji-t untuk membedakannya. Pada penelitian<br />

kali ini selain menggunakan alat statistik uji-t juga menggunakan alat<br />

analisis regresi dengan membentuk variabel independen yang terdiri dari<br />

variabel dummy untuk kategori perata laba dan bukan perata laba dan<br />

unexpected earnings, serta cummulative abnormal return (CAR), standar<br />

deviasi (SD) sebagai variabel dependen.<br />

C. Kerangka Pemikiran Teoritis<br />

1. Perataan Laba dan Reaksi Pasar Atas Pengumuman Laba

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!