28.02.2018 Views

Sriwijaya Maret 2018

Majalah resmi maskapai Sriwijaya Air dan NAM Air edisi bulan Maret 2018

Majalah resmi maskapai Sriwijaya Air dan NAM Air edisi bulan Maret 2018

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

JOURNEY<br />

59<br />

Di dalam legenda<br />

masyarakat Batu<br />

Songgan, batu ini disebut<br />

Batu Belah. Batu Belah<br />

dipotong oleh seorang<br />

bagak/pemberani yang<br />

berasal dari tanah Jawa.<br />

Legenda ini berhubungan<br />

D<br />

erat dengan cerita Putri Lindung<br />

Bulan, seorang putri cantik yang ingin<br />

dipersunting oleh seorang raja dari Kerajaan<br />

Majapahit. Batu belah merupakan wujud kekesalan dari panglima<br />

perang kerajaan yang tidak bisa menemukan keberadaan putri<br />

Lindung Bulan. Sang putri sudah disembunyikan terlebih dahulu<br />

oleh masyarakat Kampar Kiri. Karena tidak menemukan sang Putri,<br />

panglima kerajaan Majapahit memotong batu belah dengan<br />

menggunakan pedang. Pada bagian belakang batu belah, terdapat<br />

bukit dengan air terjun sebanyak tujuh tingkat.<br />

B<br />

E<br />

TRIP GUIDE<br />

C<br />

<strong>Sriwijaya</strong> Air layani penerbangan dari/ke<br />

Padang melalui Jakarta dan Medan.<br />

| EDISI 85 | MARET <strong>2018</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!