14.12.2012 Views

3 1 - ICT Sleman

3 1 - ICT Sleman

3 1 - ICT Sleman

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

14<br />

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET<br />

Berita<br />

PR Campaign:<br />

Berdasarkan dokumen<br />

rahasia Intel, AMD<br />

sengaja membingungkan<br />

konsumen dengan nomer<br />

model Athlon XP-nya.<br />

Siemens S46<br />

Ponsel 4 Band Pertama<br />

Hingga kini, telepon selular Siemens belum<br />

berhasil menancapkan kakinya di AS. Fakta<br />

ini akan segera berubah dengan dirilisnya<br />

Siemens S46. Perusahaan yang berbasis di<br />

Muenchen ini meluncurkan<br />

ponsel 4 band pertama di<br />

dunia. Model baru ini<br />

dapat digunakan dalam<br />

jaringan GSM di Eropa<br />

maupun Amerika Utara<br />

(900 atau 1900 MHz<br />

digital), serta jaringan<br />

TDMA (850 atau 1900<br />

MHz analog) milik raksasa<br />

radio bergerak AT&T.<br />

Sebagai langkah awal,<br />

produk ini hanya akan<br />

CHIP | JUNI 2002<br />

Intel vs. AMD: "GHz" Lawan "Performance"<br />

Pertarungan Melawan AMD<br />

Dalam perang prosesor, Intel menggunakan cara-cara baru: Untuk<br />

kalangan terbatas, mereka menyatakan Quantispeed-Rating AMD<br />

sebagai "seenaknya, berlebihan, dan menyesatkan".<br />

■ Produsen semi-konduktor terbesar<br />

dunia itu kini memulai<br />

kampanye anti-AMD pada level<br />

dealer. Agar Athlon XP tampak<br />

buruk, diam-diam Intel menjelekjelekkan<br />

marketing AMD.<br />

Sasarannya adalah "Quanti<br />

speed", tabel nama produk<br />

yang dimaksudkan untuk membantu<br />

pengguna mengetahui dengan "benar" kinerja<br />

CPU keluaran AMD. Misalnya sebuah Athlon XP<br />

dengan nomor model 2000+ bekerja dengan<br />

internal clock-speed 1.667 MHz. Intel ingin<br />

memanfaatkan hal ini sebagai titik pancing bagi<br />

penipuan terselubung.<br />

Dokumen internal Intel, yang hanya ditujukan<br />

untuk para dealer mengandung hal-hal sebagai<br />

berikut:<br />

3 Serangan no. 1: Rating performa Athlon XP<br />

(dengan sengaja) dibuat untuk menyesatkan<br />

pengguna. AMD ingin memanfaatkan ketidakjelasan<br />

ini untuk menarik pembeli yang "kurang<br />

informasi”.<br />

dipasarkan di AS. Belum jelas apakah<br />

nantinya juga akan dijual di seluruh dunia.<br />

Permintaan jenis ini pasti ada, terutama<br />

bagi kalangan pebisnis yang sering<br />

bepergian, serta turis. S46 bahkan dapat<br />

digunakan di hampir seluruh benua<br />

Amerika, karena TDMA dioperasikan secara<br />

luas di Amerika Selatan.<br />

Jaringan GSM yang berfungsi saat ini<br />

hanya terdapat di daerah padat AS. Akan<br />

tetapi ini pun akan segera berubah:<br />

Siemens telah mendukung AT&T dalam<br />

pembangunan jaringan GSM di Amerika<br />

Utara.<br />

Info: www.my-siemens.com<br />

Quadband: S46 juga berfungsi<br />

dalam jaringan AT&T.<br />

3 Serangan no. 2: Nomor-nomor model terlalu<br />

tinggi, bila diukur pada Pentium 4-Northwood.<br />

Sebagai "bukti", Intel hanya memilih benchmark<br />

yang menguntungkan P4. Padahal, dengan<br />

banyak benchmark lain, situasinya akan berbeda.<br />

3Serangan no. 3: Di masa depan nomor model<br />

akan mensugestikan kinerja yang semakin<br />

dilebih-lebihkan, padahal hanya clock-speed<br />

sebenarnya yang memungkinkan pengukuran<br />

performa yang obyektif.<br />

Bagi Intel yang penting adalah fakta, bahwa<br />

dalam prakteknya angka Quantispeed AMD sering<br />

dibandingkan langsung dengan sistem P4. Tidak<br />

seperti yang dikemukakan AMD tanpa rasa<br />

bersalah, yaitu sebagai perbandingan dengan<br />

Athlon klasik Thunderbird.<br />

Menurut CHIP, pembandingan yang "keliru"<br />

tersebut sama sekali bukan penipuan, karena<br />

pada banyak hasil benchmark, Athlon XP 2000+<br />

bahkan lebih cepat dibanding Pentium 4 2 GHz.<br />

Langkah Intel untuk "menjelek-jelekkan" AMD di<br />

belakang seperti di atas sebenarnya tidak perlu.<br />

Info: www.amd.com, www.intel.com<br />

Fakta<br />

Singkat<br />

Minat pengguna Internet untuk<br />

berkunjung ke website sex<br />

tampaknya sudah berkurang. Pada<br />

tahun 1997, sekitar 17% topik<br />

pencarian di search engine adalah<br />

sex. Survai 2001 menunjukkan<br />

penurunan hingga angka 8,5%!<br />

Info: http://ist.psu.edu

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!