22.03.2017 Views

Alam_Sekitar_IPA_Terpadu_Kelas_8_Diana_Puspita_Iip_Rohima_2009

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Saat ini telah banyak media yang menyajikan berita<br />

kriminalitas. Banyak faktor yang menyebabkan orang<br />

melakukan tindakan kriminalitas. Namun, yang paling<br />

menonjol adalah karena alasan ekonomi. Banyak orang yang<br />

stres karena tidak memiliki pekerjaan, akhirnya menjadi<br />

pengedar obat-obatan terlarang. Mungkin kamu pernah<br />

mendengar berita tertangkapnya bandar besar, penyalur,<br />

ataupun para pemakai obat-obatan terlarang.<br />

Banyak sekali ditemukan kasus penyalahgunaan obatobatan<br />

terlarang sehingga membuat masyarakat menjadi<br />

resah dan khawatir ada anggota keluarganya yang terlibat<br />

dalam kasus peredaran dan penyalahgunaan narkotika. Kini,<br />

sudah marak beredarnya zat-zat adiktif dan psikotropika,<br />

tidak hanya di kalangan remaja saja, tetapi sudah mulai<br />

beredar di kalangan anak-anak dan dewasa. Oleh karena itu,<br />

kamu harus berhati-hati agar tidak menjadi korbannya. Agar<br />

kamu tidak menjadi korbannya, sebaiknya kamu pahami<br />

terlebih dahulu zat adiktif dan psikotropika. Ayo cermati<br />

setiap uraiannya.<br />

A. Zat Adiktif<br />

Berikut ini adalah uraian tentang zat adiktif. Pelajarilah<br />

dengan saksama agar kamu dapat memahaminya.<br />

1. Pengertian Zat Adiktif dan Jenis-Jenis Zat Adiktif<br />

Zat adiktif adalah zat yang dapat menyebabkan efek<br />

ketagihan bagi pemakainya sehingga dapat mempengaruhi<br />

pengguna untuk terus mengkonsumsinya. Efek yang paling<br />

berpengaruh bagi pengguna adalah efek secara psikologis yang<br />

dapat menyebabkan ketergantungan terhadap zat tersebut,<br />

selanjutnya akan berpengaruh terhadap kondisi fisiknya.<br />

Banyak terdapat zat-zat yang bersifat adiktif. Namun,<br />

tidak semua jenis zat adiktif dikenal oleh masyarakat<br />

umum. Dari berbagai zat yang bersifat adiktif, masyarakat<br />

lebih mengenal zat adiktif pada rokok dan minuman keras<br />

karena terlihat bahwa konsumen rokok dan minuman keras<br />

mengalami efek ketagihan.<br />

2. Rokok dan Minuman Keras Beserta Dampaknya<br />

Rokok merupakan jenis benda yang memiliki sifat adiktif.<br />

Rokok berasal dari pohon tembakau yang dikeringkan, lalu<br />

dibungkus dengan kertas. Rokok dapat dinikmati oleh<br />

konsumen dengan membakar ujung rokok, lalu dihisap.<br />

S ahabatku,<br />

Ilmuwan<br />

Adolph Wilhelm<br />

Hermann Kolbe<br />

(1818-1884) adalah<br />

seorang kimiawan<br />

Jerman. Kolbe<br />

dilahirkan di<br />

Elliehausen dekat<br />

Hanover, Jerman.<br />

Pada 1869, ia<br />

mulai bekerja di<br />

Universitas Leipzig.<br />

Pada masa itu, para<br />

ahli kimia percaya<br />

bahwa senyawa<br />

organik dan<br />

senyawa anorganik<br />

terpisah satu<br />

sama lainnya, dan<br />

senyawa organik<br />

hanya bisa diperoleh<br />

dari makhluk hidup.<br />

Namun, Kolbe<br />

percaya bahwa<br />

senyawa organik<br />

dapat disintesis<br />

dari senyawa<br />

anorganik secara<br />

langsung atau tidak<br />

langsung melalui<br />

reaksi substitusi.<br />

Ia membuktikan<br />

teorinya dengan<br />

mensintesis asam<br />

asetat dari karbon<br />

disulfida melalui<br />

beberapa tahap<br />

(1843-1845). Ia<br />

134<br />

Ilmu Pengetahuan <strong>Alam</strong> untuk SMP/MTs <strong>Kelas</strong> VIII

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!