06.03.2017 Views

Kelas_07_SMP_IPS_Siswa_2016

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1. Barang Substitusi<br />

Barang substitusi adalah barang yang dalam penggunaanya saling dapat<br />

menggantikan dengan barang lain dengan syarat barang tersebut memiliki<br />

kegunaan yang sama. Contoh barang ini antara lain, nasi bisa diganti<br />

fungsinya dengan singkong, dan gula merah bisa digantikan dengan gula<br />

putih.<br />

2. Barang Komplementer<br />

Barang komplementer adalah barang yang penggunaanya dapat saling<br />

melengkapi satu sama lain, karena bila tidak salah satu maka barang<br />

tersebut kurang bermanfaat atau bahkan tidak bermanfaat sama sekali.<br />

Contoh barang ini antara lain: motor tidak akan jalan kalau tidak ada<br />

bensin, kompor tidak menyala kalau tidak ada gas atau minyak tanah.<br />

g. Alat Pemenuhan Kebutuhan Menurut Tujuan Penggunaannya<br />

Dilihat dari tujuan penggunaannya barang dapat dikelompokkan menjadi<br />

barang produksi dan barang konsumsi.<br />

1. Barang Produksi (Barang Modal)<br />

Barang produksi disebut juga barang modal karena barang ini tidak dapat<br />

langsung memenuhi kebutuhan manusia tetapi melalui proses dahulu baru<br />

dapat digunakannya. Barang ini dapat menghasilkan barang lain. Contoh<br />

barang modal antara lain: lahan, mesin, dan gedung.<br />

Sumber : kemendikbud (2015)<br />

Gambar 3.3. Mesin penggilingan padi<br />

Ilmu Pengetahuan Sosial<br />

135

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!