15.08.2016 Views

Majalah-1000guru-Ed21

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

ii | Kata Pengantar<br />

<strong>1000guru</strong>.net<br />

Alhamdulillah, majalah <strong>1000guru</strong> edisi ke-21 dapat kembali hadir ke hadapan para<br />

pembaca. Pada edisi kali ini tim redaksi memuat 12 artikel dari 6 bidang berbeda. Di<br />

antaranya terdapat ulasan tentang penghargaan Nobel pada bidang Fisika, Kimia,<br />

Kedokteran, dan Literatur. Artikel-artikel reguler pun mengisi setiap rubrik majalah<br />

<strong>1000guru</strong> edisi ini.<br />

Pada bulan November 2012 yang berbahagia ini kami turut mengucapkan selamat hari<br />

guru, semoga kualitas dan kuantitas guru-guru Indonesia terus meningkat. Kritik dan<br />

saran sangat kami harapkan dari para pembaca untuk terus meningkatkan kualitas<br />

majalah ini. Silakan akses juga website <strong>1000guru</strong> untuk menyimak kegiatan kami<br />

lainnya. <strong>Majalah</strong> <strong>1000guru</strong> edisi sebelumnya dapat diunduh di halaman berikut:<br />

http://<strong>1000guru</strong>.net/baru/unduh-majalah-<strong>1000guru</strong>/<br />

Mudah-mudahan majalah sederhana ini bisa terus bermanfaat bagi para pembaca,<br />

khususnya para siswa dan penggiat pendidikan, sebagai bacaan alternatif di tengah<br />

keringnya bacaan-bacaan bermutu yang ringan dan populer.<br />

<strong>1000guru</strong> Edisi ke-21 | November 2012

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!