04.08.2016 Views

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

6. KONSELING<br />

- 799 -<br />

Konseling adalah upaya pemberian bantuan informasi yang<br />

dibutuhkan pasien dalam rangka mengklarifikasi, memperjelas,<br />

memberikan motivasi serta memberikan alternatif pilihan yang<br />

diakibatkan oleh ketidaktahuan/keraguan pasien atau keluarga<br />

terhadap status kesehatannya.<br />

Kisi-kisi proses<br />

1. Membangun sambung rasa dengan cara menyapa,<br />

bersalaman, memperkenalkan diri<br />

2. Mengkonfirmasi identitas pasien<br />

3. Menjelaskan tujuan pertemuan serta memberitahukan<br />

perannya<br />

4. Memberikan penjelasan tentang beberapa alternatif (misalnya<br />

jenis alat kontrasepsi dan pengobatan) yang dapat dipilih pasien<br />

untuk menyelesaikan masalahnya. Memberikan penjelasan<br />

yang terorganisir dengan baik.<br />

5. Menjelaskan keuntungan dan kerugian dari masing-masing<br />

alternatif tersebut secara objektif<br />

6. Menggunakan bahasa yang sederhana dan mudah dimengerti,<br />

tidak menggunakan jargon medik dan kalimat yang<br />

membingungkan<br />

7. Menjawab pertanyaan pasien dengan tepat<br />

8. Mengecek kembali pemahaman pasien/keluarga tentang hal<br />

yang dibicarakan dan menanggapi komunikasi non-verbal<br />

pasien dengan tepat<br />

9. Memberi kesempatan/waktu kepada pasien untuk bereaksi<br />

terhadap ucapan petugas kesehatan (berdiam diri sejenak)<br />

10. Mendorong pasien untuk menyampaikan reaksinya,<br />

keprihatinannya serta perasaannya serta menyampaikan<br />

penerimaannya terhadap keprihatinan, perasaan dan nilai-nilai<br />

pasien.<br />

11. Mendorong pasien untuk menentukan pilihannya dan<br />

menyatakan dukungan terhadap keputusan pasien<br />

(menyampaikan keprihatinan, pengertian, dan keinginan untuk<br />

membantu)<br />

12. Membuat perencanaan tindak lanjut bersama pasien<br />

7. MENYAMPAIKAN KABAR BURUK<br />

a. Membangun sambung rasa dengan cara menyapa, bersalaman,<br />

memperkenalkan diri<br />

1) Menjelaskan tujuan pertemuan untuk menginformasikan<br />

berita yang kurang menyenangkan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!