04.08.2016 Views

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

MENKES-514-2015-ttg-Panduan-Praktik-Klinis-Dokter-FASYANKES-1.compressed-edit

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

-482-<br />

oleh anak dan balita. Terdapat dua jenis benda asing, yaitu benda<br />

hidup (organik) dan benda mati (anorganik). Contoh benda asing<br />

organik, antara lain lintah, lalat, larva, sedangkan benda asing<br />

anorganik, misalnya manik-manik, kertas, tisu, logam, baterai kecil,<br />

kacang-kacangan, dan lain-lain.<br />

Hasil Anamnesis (Subjective)<br />

Keluhan<br />

1. Hidung tersumbat<br />

2. Onset tiba-tiba<br />

3. Umumnya unilateral<br />

4. Hiposmia atau anosmia<br />

5. Setelah 2 – 3 hari, keluar sekret mukoid / mukopurulen dan<br />

berbau di satu sisi hidung.<br />

6. Dapat timbul rasa nyeri<br />

7. Bila benda asing organik, terasa ada yang bergerak-gerak di dalam<br />

rongga hidung. Khusus untuk lintah, sumbatan pada hidung<br />

semakin memberat setiap hari.<br />

8. Adanya laporan dari pasien atau orang tua mengenai adanya<br />

benda yang masuk atau dimasukkan ke rongga hidung.<br />

Faktor Risiko<br />

Faktor-faktor yang meningkatkan kemungkinan masuknya benda<br />

asing ke dalam rongga hidung:<br />

1. Umur: biasanya anak ≤ 5 tahun<br />

2. Adanya kegagalan mekanisme proteksi yang normal, misal:<br />

keadaan tidur, kesadaran menurun, alkoholisme, epilepsi<br />

3. Adanya masalah kejiwaan, emosi, dan gangguan psikiatrik<br />

Hasil Pemeriksaan Fisik dan Penunjang Sederhana (Objective)<br />

Pemeriksaan Fisik<br />

Pada rinoskopi anterior, nampak:<br />

1. Benda asing<br />

2. Sekret purulen (bila sudah berlangsung 2 – 3 hari)<br />

Pemeriksaan Penunjang:<br />

Foto Rontgen kranium (Schedel) posisi AP dan lateral, bila diperlukan<br />

dan fasilitas tersedia.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!