12.03.2016 Views

Teknik Dasar Listrik Telekomunikasi

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

TEKNIK DASAR LISTRIK TELEKOMUNIKASI<br />

Gambar 2.31 memperlihatkan rangkaian resonator yang dibangun dengan<br />

menggunakan dua komponen pasif kapasitor dan induktor yang terhubung<br />

paralel. Pada kondisi saklar S posisi 1, kapasitor (C) diisi energi listrik dari<br />

sumber tegangan DC sampai mencapai V O = V C. Pada kondisi saklar posisi 2<br />

kapasitor memberikan energi pada induktor, sehingga berlaku persamaan arus<br />

seperti berikut,<br />

i<br />

t<br />

1<br />

L C L<br />

(2.78)<br />

L<br />

t<br />

i t<br />

- i t<br />

u t<br />

dt<br />

0<br />

Gambar 12.32 Rangkaian resonator LC arus bolak-balik<br />

Gambar 2.32 memperlihatkan prinsip dasar rangkaian resonansi dengan arus<br />

bolak-balik, dimana pada saat kondisi (1) kapasitor (C) terisi energi listrik. Pada<br />

saat kondisi (2) kapasitor membuang energi listrik ke induktor (L) menjadi<br />

energi magnetik. Pada saat kondisi (3) induktor (L) membuang energi magnetik<br />

ke kapasitor (C) menjadi energi listrik dengan polaritas berkebalikan dengan<br />

saat kondisi (1). Pada saat kondisi (4) kapasitor membuang energi listrik ke<br />

induktor (L) menjadi energi magnetik dengan polaritas berkebalikan dengan<br />

saat kondisi (2).<br />

12.3.1. Osilasi dan Resonansi<br />

Suatu rangkaian dikatakan beresonasi ketika tegangan (v) dan arus (i) berada<br />

dalam satu fasa (sudut fasa = 0). Pada kondisi beresonasi impedansi yang<br />

dihasilkan oleh rangkaian seluruhnya adalah komponen riil atau impedansi<br />

komplek hanya terdiri dari komponen resistor murni (R). Pada dasarnya konsep<br />

171

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!