13.07.2015 Views

i ABSTRAK Skripsi ini merupakan hasil penelitian mengenai ...

i ABSTRAK Skripsi ini merupakan hasil penelitian mengenai ...

i ABSTRAK Skripsi ini merupakan hasil penelitian mengenai ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>ABSTRAK</strong><strong>Skripsi</strong> <strong>ini</strong> <strong>merupakan</strong> <strong>hasil</strong> <strong>penelitian</strong> <strong>mengenai</strong> Kualitas PelayananPemberian Santunan Kecelakaan Lalu Lintas Pada PT. Jasa Raharja (persero)Tasikmalaya. Berdasarkan observasi awal diketahui bahwa pelayanan pemberiansantunan kecelakaan lalu lintas pada PT. Jasa Raharja (persero) Tasikmalayabelum optimal. Hal tersebut dapat diindikasikan dari kurangnya informasi yangdiberikan tentang santunan kecelakaan dari PT. Jasa Raharja (persero)Tasikmalaya sehingga masih terdapat masyarakat yang belum mengetahuinya,prosedur santunan masih dianggap sulit memenuhi persyaratannya karenamelibatkan instansi lain, dan proses penyelesaian santunan untuk kasus meninggaldunia melebihi target yang ditetapkan.Tujuan <strong>penelitian</strong> <strong>ini</strong> adalah untuk mengetahui dan menganalisis kualitaspelayanan pemberian santunan kecelakaan lalu lintas pada PT. Jasa Raharja(persero) Tasikmalaya. Penelitian <strong>ini</strong> mengacu pada teori yang dikemukakan olehFitszimmons & Fitzsimmons yang terdiri dari lima dimensi kualitas pelayananyaitu: Konten (Content), Proses (Process), Struktur (Structure), Hasil (Outcome),dan Dampak (Impact).Metode <strong>penelitian</strong> yang digunakan adalah metode <strong>penelitian</strong> deskriptifdengan teknik pengumpulan data melalui studi kepustakaan dan studi lapangan(wawancara, observasi, angket). Teknik pengambilan sampel yang digunakanadalah sampling insidental dengan jumlah responden sebanyak 30 orang. Skalapengukuran yang digunakan adalah Skala Likert dengan lima alternatif jawaban(Sangat Setuju, Setuju, Kurang Setuju, Tidak Setuju, dan Sangat Tidak Setuju).Hasil <strong>penelitian</strong> menunjukkan bahwa kualitas pelayanan pemberiansantunan kecelakaan lalu lintas pada PT. Jasa Raharja (persero) Tasikmalayasudah sangat baik sesuai dengan dimensi-dimenis kualitas pelayanan. Namunmasih ada beberapa indikator yang kurang positif yaitu pada indikator sepertiprosedur pelayanan santunan yang ada menyulitkan para pemohon dan padaindikator proses penyelesaian santunan sesuai dengan waktu yang ditetapkansebagian tanggapan responden menyatakan kurang setuju karena masih ada yangmelebihi target penyelesaian santunan terutama untuk kasus meninggal dunia.Selain itu untuk fasilitas ruang tunggu yang kurang luas dan tempat duduk yangkurang banyak dikeluhkan para pemohon. Berdasarkan <strong>hasil</strong> <strong>penelitian</strong> tersebut,peneliti mengemukakan saran untuk PT. Jasa Raharja (persero) Tasikmalaya.Pertama, PT. Jasa Raharja harus lebih memperhatikan prosedur pelayanan yangdijalankan agar lebih mudah dan tidak menyulitkan para pemohon terutama yangmelibatkan instansi lain seperti Kepoisian dan rumah sakit. Kedua, dilakukansosialisasi tentang pemberitahuan informasi santunan kecelakaan lalu lintas yangdiberikan oleh PT. Jasa Raharja (persero) Tasikmalaya secara berkala setiapbulannya dan dilakukan secara merata ke daerah-daerah. Ketiga, fasilitas ruangtunggu yang lebih luas dan jumlah tempat duduk yang lebih banyak bagi parapemohon sehingga dapat mencukupi.i


ABSTRACTThis thesis is the result of research on The Quality of Service On GivingTraffic Accidents Compensation by PT. Jasa Raharja (Persero) Tasikmalaya.Based on preliminary observations in mind that the quality of service on givingtraffic accident compensation in PT. Jasa Persero (Persero) Tasikmalaya notoptimal. It can be indicated from the lack of information provided about theaccident compensation from PT. Jasa Raharja (Persero) Tasikmalaya so there arepeople who do not know, compensation procedure is still considered difficult tomeet the requirements because it involves other agencies, and the settlement ofcompensation for death cases exceeding the target set.The purpose of this study is to investigate and analyze the quality ofservice on giving traffic accident compensation in PT. Jasa Raharja (Persero)Tasikmalaya. This study refers to the theory advanced by Fitszimmons &Fitzsimmons consisting of five dimensions of service quality are: Content,Process, Structure, Results, and Impact.The research method used is descriptive research method of datacollection techniques through library research and field research (interviews,observations, questionnaires). The sampling technique used is incidental to thenumber of respondents sampling as many as 30 people. Measurement scale usedis the Likert Scale with five alternative answers (Strongly Agree, Agree, LessAgree, disagree, and strongly disagree).The results showed that the quality of service on giving traffic accidentcompensation in PT. Jasa Raharja (Persero) Tasikmalaya been very good matchdimenisdimensions of service quality. But still there are some less positiveindicators on indicators such as the procedure for compensation that is difficultfor the applicant and the compensation settlement process indicators inaccordance with the stipulated time most respondents claimed not agree becausethere are benefits beyond the target completion especially for the case of death .In addition to facilities that are less spacious lounge and seating that manycomplained about the applicants. Based on these results, the researchers proposesuggestions for the PT. Raharja Services (Persero) Tasikmalaya. First, PT. JasaRaharja should pay more attention to service procedures are executed for easyand difficult for applicants, especially involving other agencies such as police andhospital. Secondly, conducted on the notification of traffic accident compensationinformation provided by PT. Jasa Raharja (Persero) Tasikmalaya regularly everymonth and done evenly to the affected areas. Third, the facility larger waitingroom and the number of seats for the applicants more so it can be sufficient.ii

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!