13.07.2015 Views

Pembacaan Masalah Mekanik

Pembacaan Masalah Mekanik

Pembacaan Masalah Mekanik

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

pengukuran, yang terdiri dari angka-angka penting yang sudah pasti (terbacapada alat ukur) dan satu angka terakhir yang ditaksir atau diragukan.Sedangkan bilangan eksak adalah bilangan yang sudah pasti (tidak diragukannilainya), yang diperoleh dari kegiatan membilang. Sebagai contoh ketikaanda membilang (menghitung) banyak telor dalam suatu keranjang. Andamenyatakan bahwa ada 100 butir telur; bilangan 100 ini adalah bilanganeksak.Contoh 14 Membedakan bilangan penting dan bilangan eksakTermasuk bilangan penting ataukah bilangan eksak pada bilangan-bilanganyang dicetak miring berikut ini?(a) Tinggi Badi 165 cm.165 adalah bilangan penting karena diperoleh dari hasil pengukuranpanjang.(b) Skor PSIS – Persebaya 2 – 1Bilangan 2 dan 1 adalah bilangan eksak karena diperoleh dari kegiatanmembilang, bukan mengukur.(c) Penduduk kabupaten Tanah Toraja Juli 1993 adalah 326 693 jiwa.Bilangan 326 693 adalah bilangan eksak karena diperoleh dari kegiatanmembilang jumlah penduduk.(d) Tegangan dan arus listrik di rumah anda adalah 220 V 16 A.Bilangan 220 dan 16 adalah bilangan penting sebab diperoleh dari hasilpengukuran tegangan listrik dan kuat arus listrik.Berhitung Dengan Angka PentingDalam perhitungan kita sering memperoleh jawaban yang memiliki lebihbanyak angka daripada yang telah kita tetapkan dalam suatu aturan. Karenaitu sangatlah perlu untuk meniadakan angka-angka tidak penting agar dapatmenyatakan jawaban dengan banyak angka penting yang sesuai. Ketikaangka-angka ditiadakan dari suatu bilangan, nilai dari angka terakhir yangdipertahankan ditentukan dengan suatu proses yang disebut sebagaiModul.FIS.02 <strong>Pembacaan</strong> <strong>Masalah</strong> Mekanis 36

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!