13.07.2015 Views

PEMBANGUNAN PERDESAAN Teori dan Praktek - USUpress ...

PEMBANGUNAN PERDESAAN Teori dan Praktek - USUpress ...

PEMBANGUNAN PERDESAAN Teori dan Praktek - USUpress ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>PEMBANGUNAN</strong> <strong>PERDESAAN</strong><strong>Teori</strong> <strong>dan</strong> <strong>Praktek</strong>Editor:Prof. Bachtiar Hassan MirazaWahyu Ario Pratomo, S.E., M.Ec.Kasyful Mahalli, S.E., M.Si.i2010


USU PressArt Design, Publishing & PrintingGedung F,Jl. Universitas No. 9, Kampus USUMe<strong>dan</strong>, IndonesiaTelp. 061-8213737; Fax 061-8213737Kunjungi kami di:http://usupress.usu.ac.idTerbitan Pertama 2010© USU Press 2010Hak cipta dilindungi oleh un<strong>dan</strong>g-un<strong>dan</strong>g; dilarang memperbanyakmenyalin, merekam sebagian atau seluruh bagian buku ini dalambahasa atau bentuk apapun tanpa izin tertulis dari penerbit.ISBN 979 458 484 3Perpustakaan Nasional: Katalog Dalam Terbitan (KDT)Pembangunan perdesaan; teori <strong>dan</strong> praktek / Editor: Bachtiar HassanMiraza, Wahyu Ario Pratomo, [<strong>dan</strong>] Kasyful Mahalli -- Me<strong>dan</strong>:USU Press, 2010xii, 288 p. ; ilus.: 24 cmBibliografiISBN: 979-458-484-31. Rural Development – Sosiological Aspect I. Judul307.141. 2 – ddc22Dicetak di Me<strong>dan</strong>, Indonesiaii


Kata PengantarUcapan terima kasih disampaikan kepada para editor yang telahbersusah payah menyusun laporan kunjungan kerja paramahasiswa menjadi sebuah buku. Buku ini selain sebagai laporankerja juga akan dipakai sebagai buku rujukan bagi setiap kunjungan kerjayang akan dilakukan oleh kelompok mahasiswa berikutnya.Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada para mahasiswapeserta kunjungan kerja, yang selama dalam perjalanan <strong>dan</strong> kunjunganberlaku tertib <strong>dan</strong> sungguh sungguh mengamati kondisi lapangan <strong>dan</strong>mengkritisinya sebagai bahan diskusi. Kunjungan kerja ini dilakukan olehkelompok mahasiswa Program Studi Perencanaan Pembangunan Wilayah<strong>dan</strong> Perdesaan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara (PWDUSU), yang terdiri dari staf Bappeda Provinsi, Kabupten <strong>dan</strong> Kota diseluruh Sumatera Utara yang berjumlah 24 mahasiswa.Terima kasih disampaikan kepada Bappeda Provinsi SumateraUtara yang telah menjalin kerja sama dengan Sekolah Pascasarjana USU cqProgram Studi PWD USU bagi mendidik pada staf Bappeda dalam rangkamemperdalam seluk beluk ilmu perencanaan secara akademis. Semogakerjasama ini akan berlanjut untuk masa berikutnya. Terima kasih.M e d a n, M e i 2010Ketua Program Studi PWD USUProf. Bachtiar Hassan Mirazaiii


Kesimpulan sementara hari pertama adalah kunjungan berjalanlancar sesuai dengan agenda kerja <strong>dan</strong> mahasiswa menemukan budayadisiplin (bersih, tertib <strong>dan</strong> teratur) <strong>dan</strong> kreatif pada masyarakat.Hari Kedua, Rabu tanggal 5 Mai 2010Berangkat dari hotel pukul 08.00 <strong>dan</strong> tiba di desa Wiladeg KecamatanKarang Mejo Kabupaten Gunung Kidul pukul 09.30. Rombongan disambutoleh Kepala Desa, Drs Sukoco, serta perangkat Desa Wiladeg. Penjelasanmengenai desa Wiladeg disampaikan oleh Kepala Desa yang dibantu olehaparat Kecamatan <strong>dan</strong> Kabupaten. Pertemuan dilanjutkan dengan diskusidengan anggota rombongan <strong>dan</strong> berakhir pukul 13.00 setelah tukarmenukar tanda kenangan (plaket). Rombongan makan siang di rumahmakan di desa dengan makanan khusus desa.Kunjungan dilanjutkan meninjau daerah sekitar sampai malamhari <strong>dan</strong> diakhiri dengan diskusi antar rombongan mengenai apa yangterlihat pada kunjungan siang hari tadi, bertempat pada sebuah rumahmakan di sebuah desa. Pada pukul 20.00, setelah makan malam,rombongan kembali ke hotel untuk beristirahat.Kesimpulan sementara hari kedua: Perangkat Desa Wiladegsebelum melakukan pembangunan terlebih dahulu mempersiapkanStruktur Organisasi <strong>dan</strong> Manajemen Desa untuk memperjelas wewenang<strong>dan</strong> tanggung jawab aparat desa. Setelah itu baru disusun sistimpemerintahan desa yang akan dipedomani oleh semua aparat desa <strong>dan</strong>masyarakat desa Wiladeg. Berdasarkan hal tersebut terbentuk partisipasimasyarakat bagi menunjang rencana pembangunan yang telah disepakati.Kemudian dilanjutkan dengan pembentukan peralatan kerjaseperti alat-alat Kesenian Gamelan <strong>dan</strong> Radio Komunitas Wiladeg.Peralatan ini pada dasarnya untuk alat penyampaian pertanggungjawaban Kepada Desa kepada masyarakat melalui radio <strong>dan</strong> sebagai alatpemersatu masyarakat lewat kesenian. Mereka tidak meninggalkanbudaya leluhur karena budaya dianggap sebagai alat pemersatu.90 persen penduduk Wiladeg menggantungkan kehidupannyapada pertanian namun desa ini telah mulai membangun kegiatan industrihasil-hasil pertanian dalam skala kecil maupun industri kerajinan tanganlainnya. Cara ini dimaksudkan untuk mendorong pertambahanpendapatan masyarakat.Hari Ketiga, Kamis 6 Mai 2010Pada pukul 09.00 rombongan sudah diterima oleh Ketua Jurusan TeknikArsitektur <strong>dan</strong> Perencanaan, Dr T Yoyok Wahyu S, Wakil Ketua MPKD IrSuryanto MS <strong>dan</strong> Ketua Prodi S1 PWK Dr Sudaryono. Ternyata pihakv


MPKD UGM telah menyiapkan serangkaian acara Seminar yang masingmasing diberikan (pemakalah) oleh:Prof Achmad Djunaedi, mantan Kepala Bappeda DIY yang berjudul:Menjembatani antara pemikiran Akademisi <strong>dan</strong> Birokrat Perencanaan.Ir Sutrisno MES, Sekretaris Daerah Kabupaten Sleman yang berjudul:Pengalaman Perencanaan Pembangunan Daerah di Sleman.Prof Rijanta, Kepala PS Perencanaan Pembangrunan Regional yangberjudul: Pengalaman Pusat Studi Perencanaan Pembangunan Regional(PSPPR) dalam membantu Perencanaan Pembangunan Daerah.Moderator Seminar adalah Dr Leksono Subanu.Acara seminar dilanjutkan dengan diskusi <strong>dan</strong> berakhir pukul12.30 <strong>dan</strong> diakhiri dengan tukar menukar tanda mata (plaket).Selesai makan siang acara dilanjutkan untuk melihat CandiBorobudur sampai pukul 17.00. Setelah makan malam disebuah restorandesa (desa wisata) <strong>dan</strong> berdiskusi di restoran tersebut rombongan pulangke hotel untuk beristirahat. Tiba di hotel pukul 22.00.Kesimpulan sementara hari ketiga adalah sering terjadi benturanpendapat saat tenaga akademisi, yang menjabat jabatan struktural denganpraktek pembangunan yang dijalankan oleh pemerintah daerah karenasuasana <strong>dan</strong> iklim yang berbeda antara praktek pembangunan dengantiori pembangunan itu sendiri. Namun demikian kehadiran tenagaakademisi pada pemerintah (daerah) bagi membantu penyusunanperencanaan pembangunan daerah sangat diperlukan.Hari Keempat, Jumat 7 Mai 2010Pada hari keempat kunjungan dilakukan di Solo. Setelahberkunjung ke Kraton Solo, acara dilanjutkan dengan sembahyang Jumatdi mesjid Mangkunegara (khusus bagi yang beragama Islam). Selebihnyatetap berada di dalam Kraton. Selesai sholat Jumat dilanjutkan denganmakan siang <strong>dan</strong> peninjauan lapangan serta shoping. Pada pukul 14.30kembali ke Jogja, mengunjungi toko buku untuk membeli buku serta keMalioboro untuk bersantai. Acara berakhir pada pukul 22.00 <strong>dan</strong> langsungke hotel untuk beristirahat.Hari Kelima, Sabtu 8 Mai 2010Pada subuh hari sebagian rombongan sudah berada di bandarauntuk berangkat ke Me<strong>dan</strong> pada pukul 06.15. Sementara sebagian lainnyaberangkat dengan pesawat pukul 09.20. Semua berjalan sesuai rencana.vi


Kesimpulan sementara dari semua acara adalah acara berjalan baik<strong>dan</strong> tertib, tidak ditemukan a<strong>dan</strong>ya permasalahan. Acara ini berjalansangat effektif sesuai dengan tujuan yang hendak dicapai. Untuk masaberikutnya, direkomendasikan agar acara seperti ini dapat diteruskan.Kunjungan lapangan yang dilakukan ini adalah kunjungan lapangan yangtereffektif jika dibandingkan dengan acara yang sama pada waktusebelumnya.Me<strong>dan</strong>, 8 Mei 2010Tim Monitoring <strong>dan</strong> EvaluasiProf. Bachtiar Hassan MirazaKasyful Mahalli, S.E., M.Si.Tim Konsultan Lapangan1. Prof. Bachtiar Hassan Miraza2. Prof. Dr. Ir. A. Rahim Maton<strong>dan</strong>g, M.S.I.E.3. Kasyful Mahalli, S.E., M.Si.4. Ir. Jeluddin Daud, M.Eng.5. Wahyu Ario Pratomo, S.E., M.Ec.vii


Jadual Kegiatan Kunjungan LapanganProgram Magister Perencanaan Wilayah <strong>dan</strong> Pedesaan (PWD)Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera UtaraYogyakarta, 4 s.d. 8 Mei 2010HARI/TGL WAKTU KEGIATAN KETERANGANSelasa,4 Mei 2010Rabu,5 Mei 2010Kamis,6 Mei 2010Jum’at,7 Mei 2010Sabtu,8 Mei 201008.00 Check in di Bandara Polonia10.05 - 12.05 Me<strong>dan</strong> – Jakarta No Flight 7P 59214.30 – 15.30 Jakarta – Yogyakarta No Flight 7P 32516.30 – 18.00 Kota Gede (Pembuatan Batik)18.00 – 19.30 Menuju Hotel19.30 - selesai Makan malam di Restoran Lokal Briefing <strong>dan</strong> diskusi07.00 – 08.00 Sarapan Pagi08.30 - 10.00 Menuju Desa Wiladeg, Kec.Karangmojo Kab. Gunung Kidul10.00 – 12.00 Temu ramah di Desa Wiladeg12.00 – 18.00 - Istirahat makan siang- Wisata ke candi Prambanan- Perkebunan Salak Pondoh18.00 – 19.00 Kembali ke hotel19.00 - selesai Makan Malam di Restoran lokal Briefing <strong>dan</strong> diskusi07.00 – 08.00 Sarapan Pagi08.30 – 09.00 Menuju UGM09.00 – 12.00 Temu Ramah dengan MPKDUGM12.00 – 13.00 Istirahat Makan siang13.00 – 17.00 Candi Borobudur17.00 -19.30 Kembali ke hotel19.30 – selesai Makan Malam di Restoran lokal Briefing <strong>dan</strong> diskusi08.30 – 14.30 Kabupaten Solo14.30 - selesai Kabupeten Sleman04.30 – 06.00 Kembali ke Me<strong>dan</strong>viii

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!