13.07.2015 Views

LAPORAN AKHIR - KM Ristek

LAPORAN AKHIR - KM Ristek

LAPORAN AKHIR - KM Ristek

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

sumber karbohidrat. Botol kultur yang telah berisi eksplan diletakkan dalam ruang kulturtanpa AC dengan suhu 2: 30 DC dan pencahayaan 2: 1000 lux, 16 jam per hari.Pengamatan dilakukan terhadap tinggi tanaman, jumlah tunas, jumlah buku, jumlahdaun, persentase perakaran, jumlah dan panjang akar serta pengamatan visual agarbiakan/eksplan tetap dapat tumbuh dengan baik.4.2. Aklimatisasi di rumah kaca serta evaluasi keragaman karakter agronomi dankandungan minyak nilam hasil kultur jaringan.Biakan dengan sistem perakaran terbaik dari formulasi media yang digunakan padapercobaan 2.1. akan diaklimatisasi di rumah kaca dengan menggunakan dua jenis mediatanam, yaitu:1. Tanah + pupuk kandang dengan perbandingan 1 : 12. Tanah + pasir + pupuk kandang dengan perbandingan 1 : 1 : 1Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Kelompok Lengkap Teracak dengan5 ulangan dan menggunakan analisis uji lanjut Duncan Multiple Range Test (DMR )Pengamatan dilakukan terhadap daya tumbuh, sifat-sifat agronomi seperti tinggi ta na ajumlah tunas, jumlah daun, morfologi daun, bobot basah dan bobot kering. Disa mpi ~ .juga dilakukan analisis kimiawi untuk mengetahui kadar minyak nilam danpachouli alkohol, dan diamati apakah ada korelasi antara perubahan sifat agrono I a e- ~ 3, ­kadar minyak tersebut.4.3. Analisis biaya yang diperlukan untuk menghasilkan bibit nilam secara kulturjaringan.Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bibit nilam unggul dengan produksiminyak tinggi dan toleran kekeringan yang murah. Untuk itu perlu dilakukan analisa biayadari mulai penanaman di laboratorium sampai aklimatisasi di rumah kaca. Dari kegiatan iniakan diketahui formulasi media terbaik yang tidak menyebabkan perubahan morfologi dankandungan minyak dan patchouli alkohol dengan harga yang murah.4.4. Produksi bibit nilam untuk uji di lapang (lahan kering dan daerah sentraproduksi)Pad a tahun _ini juga akan diproduksi 2300 bibit nilam di rumah kaca yang siap untukdiuji di lapang baik di lahan kering maupun di daerah sentra produksi nilam pada TA 2011.14

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!