13.07.2015 Views

ekonomi 2

ekonomi 2

ekonomi 2

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Harta = Modal (dalam ribuan rupiah)Kas + Peralatan Modal Tn IndraSaldo lama 10.000 10.000(b) 3/8 (3.000) 3.000 =Saldo baru 7.000 + 3.000 10.000Transaksi C: PerlengkapanPada tanggal 4 Agustus 2005 Tn Indra membeli perlengkapan sebesarRp500.000,- dengan pembayaran dibayar kemudian (utang).Transaksi ini menyebabkan harta berupa perlengkapan bertambahRp500.000,00, dan utang bertambah sebesar Rp500.000,00. Persamaanakuntansinya adalah:Harta = Utang dan Modal (dalam ribuan Rp)Kas + Peralatan + Perlengkapan = Utang Usaha + Modal Tn IndraSaldo lama 7.000 + 3.000 = + 10.000(b) 4/8 500 = 500Saldo baru 7.000 + 3.000 + 500 500 + 10.000Transaksi D: Beban listrikDibayar beban listrik sebesar Rp600.000,- dilakukan pada tanggal 10Agustus 2005.Transaksi ini mengurangi kas dan modal sebesar Rp600.000,-. Persamaanakuntansinya adalah:Harta = Utang dan Modal (dalam ribuan Rp)Kas + Peralatan + Perlengkapan = Utang Usaha + Modal Tn IndraSaldo lama 7.000 + 3.000 + 500 500 + 10.000(b) 10/8 (600) = (600) Beban listrikSaldo baru 6.400 + 3.000 + 500 500 + 9.400Transaksi E: Pendapatan usahaTanggal 15 Agustus 2005, diterima pendapatan usaha jasa perbaikanmotor sebesar Rp2.500.000,- dibayar tunai sebesar Rp1.000.000,-, sisanyadibayar kemudian.Transaksi ini memengaruhi kas, piutang usaha, dan modal pemilik. Kasbertambah Rp1.000.000,-, piutang usaha bertambah Rp1.500.000,-, dan modalbertambah Rp2.500.000,-. Persamaan akuntansinya adalah:Struktur Dasar Akuntansi 251

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!