13.07.2015 Views

MODUL-MATEMATIKA-EKONOMI-2

MODUL-MATEMATIKA-EKONOMI-2

MODUL-MATEMATIKA-EKONOMI-2

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Laboratorium Manajemen DasarTRANSEDENTAL1. KONSEP DASAR TRANSEDENTALTransedental merupakan suatu hubungan matematis yangmenyatakan hubungan ketergantungan. Transedental digunakan untukmenentukan tingkat pertumbuhan pada periode yang akan datang. Yangtermasuk dalam fungsi transendental adalah fungsi eksponensial, fungsilogaritmik, fungsi trigonometrik, fungsi siklometrik, dan fungsi berpangkatirrasional. Namun pokok pembahasan di sini hanya pada fungsi eksponensialdan fungsi logaritmik. Baik fungsi eksponensial maupun fungsi logaritmikkeduanya memiliki hubungan yang erat, dikarenakan fungsi logaritma adalahfungsi balik (inverse) dari fungsi eksponen tertentu, atau sebaliknya.1.1 Fungsi EksponensialFungsi Eksponensial berbeda dengan fungsi pangkat. Fungsi pangkatadalah suatu fungsi dimana variabel bebasnya dipangkatkan dengan suatukonstanta. Sedangkan fungsi eksponensial adalah suatu fungsi dimanakonstantanya dipangkatkan dengan variabel bebasnya.• Bentuk Fungsi Eksponensial yang paling sederhana adalah:di mana: n > 0y = n x• Bentuk Fungsi Eksponensial yang lebih umum adalah:di mana: n ≠ 0y = ne kx + ce = 2,71828k , c merupakan konstanta• Hukum-Hukum Eksponensial, antara lain:1. a 0 = 12. a -k = 1/(a) k3. a 1/q = q√ aMatematika Ekonomi 2 73 Litbang ATA 13/14

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!