12.07.2015 Views

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>KRISTUS PUN “NAIK HAJI”KE YERUSSALEM: ZIARAH DANKURBAN DALAM AGAMA-AGAMAIBRAHIM• Bambang NoorsenaKITAB TAURAT MEWAJIBKAN KEPADA BANI ISRAEL UNTUK ‘ALIYAH (NAIK)ke Tanah Suci tiga kali dalam setahun. Dalam bahasa Ibrani, katakerja yang dipakai untuk “ziarah” ke Yerussalem ialah ‘alah (go up,“naik”), dan dari kata kerja itu kita mendapatkan kata ‘aliyah(“kenaikan”, “perjalanan naik”). ‘Aliyah le Arets ha Qodesh. “Naik keTanah Suci”. Ungkapan ini juga dilestarikan dalam term islami “naikhaji”. Sedangkan kata Arab Hajj juga paralel dengan kata Ibrani Hag(jamak: Hagigah), perubahan yang lazim sesuai dengan “kores-pondensi bunyi” dalam bahasa-bahasa semitik, seperti kata IbraniGabriel menjadi Jibril dalam bahasa Arab, 1 atau dari bahasa Aramaik(Suryani) Daggala menjadi bahasa Arab Dajjal. 2Berkaitan erat dengan kata ‘alah, maka orang-orang yang meng -adakan ‘Aliyah ke Yerussalem, disebut Ma’alah (Mazmur 84: 6).Bentuk jamak dari kata itu Ma’alot, seperti tampak pada kata Syîrha Ma’alot (“a song of ascents”). Itulah judul-judul mazmur 120-133, suatu bagian Kitab Zabur yang secara khusus dinyanyikanwaktu arak-arakan me-masuki Yerussalem. 3 Maksudnya, apabiladiterjemahkan secara bebas “nyanyian orang-orang yang naik hag keYerussalem”. Karena itu, Alkitab bahasa Arab menerjemahkan Nasîdal-Hujjâj (nyanyian orang-orang ber-hajj), sedangkan LembagaAlkitab Indonesia (1974) menerjemahkan secara maknawi “nyanyi-an ziarah”.Baik umat Yahudi, Kristen, maupun Islam mempunyai doa-doakhusus untuk menyatakan kegembiraan mereka waktu melakukan584 |MERAYAKAN KEBEBASAN BERAGAMA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!