12.07.2015 Views

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>Seorang pria muslim menemuinya; dan si Putri bertanya geranganapa dari dunia Islam yang asing ini yang bisa datang ke hidupnyayang tersobek-sobek. Maka pergilah ia ke Paramadina, dan menjadipendengar setia ceramah Nurcholish Madjid. Perlahan ia inginmenemukan dirinya lagi, dan memulihkan batinnya. Peziarahan dirike Mekah dirasanya akan mengobati; ia memberi saya sebotolanggur yang mahal, mungkin pikirnya akan mengurangi rasa kaget sipendeta ini, saat ia akhirnya memutuskan untuk umroh.* * *Jelaslah bahwa dunia yang cair ini, telah menyergap setiap oranguntuk menemukan diri terus menerus–atau kalau pasrah maka sangdiri akan hidup dari satu produk konsumsi ke produk lainnya--, danrupanya salah satu jalan untuk mengalami dan menemukan diri, ialahdengan memindahkan diri (dan itu paling jelas dalam konversiagama). Mungkin kasus yang saya angkat ini terlalu canggih untukalasan yang lebih sehari-hari penyebab konversi. Tapi sebenarnya,kini alasan yang elementer pun juga adalah sebentuk penemuan diri,entah agar lebih nyaman hidup ekonominya, atau agar lebih tersohor“rating”-nya, sampai agar lebih terharu hatinya. Ini semua sekali lagimembuktikan bahwa daya ikat institusi-institusi tradisional (mulaidari agama, adat, bahkan keluarga) melemah, di hadapan sang diriyang merana mencari ketetapan hidup.CATATAN PENUTUP: KONVERSI/”KONVERSASI”Semoga tulisan ini cukup berhasil mengisahkan proses konversi diIndonesia, dan poin lain yang saya hendak perlihatkan ialah betapaorang Indonesia sendiri ikut memutuskan konversinya; dengandemikian secara mendasar di negeri ini tidak terjadi proselitisme(pengalihagamaan secara sistematis dengan memakai metode danfasilitas tertentu, yang lebih tampak sebagai sebentuk kekerasan).Mungkin di sana-sini memang ada peristiwa licik yang tampaksebagai cara-cara yang tidak etis dalam membujuk orang beralihagama,atau ada kekuasaan politik yang sengaja dijalankan dan akanmengancam jiwa dari orang-orang yang bersikukuh pada agamanya.Namun yang lebih menjadi poin saya ialah bahwa orang Indonesiamemilih agama-agama dunia sebagai miliknya; dan tampaknya adasejumlah variasi dari sikap pribumi dalam menghadapi misi dan284 |MERAYAKAN KEBEBASAN BERAGAMA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!