12.07.2015 Views

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

Merayakan Kebebasan Beragama - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>AKAR-AKAR PLURALISMEDAN DIALOG ANTAR-AGAMADALAM SUFISME• Ilham Masykuri HamdiePERTAMA TENTU SAJA, SAYA BERSYUKUR DAPAT TURUT MENYUMBANG KANtulisan dalam rangka tasyakur ulang tahun ke-70 Dr. Djohan Effendi.Dengan tulisan ini bukan hanya sekedar menyatakan “Selamat UlangTahun”, tetapi juga saya berharap dapat memberikan suatu“kenangan” kepada tokoh yang saya kagumi ini. Tentu sayamendoakan semoga Pak Djohan diberi kesehatan, keselamatan, danpanjang umur serta istiqamah dalam pengabdiannya membangunteologi toleransi bagi nilai-nilai kemanusiaan. Doa ini bukan sematamatakarena beliau berulang tahun, tetapi karena sebuah “kesaksian”akan “pengabdian”-nya selama ini untuk mewujudkan kerukunanbangsa ini.Saya berkenalan dengan Pak Djohan sekitar tahun 1987-anketika saya masih kuliah di IAIN Jakarta. Kami sering bertemu dalambeberapa kali diskusi di Lingkaran Proklamasi dan pertemuanpertemuanlainnya di rumah beliau di Jaka Sampurna Bekasi. Dalampertemuan tersebutlah saya banyak mendapatkan inspirasi tentangpentingnya isu toleransi dan kebebasan beragama, terutama terkaitdengan akar-akar persoalan tersebut dalam tafsir Alquran dansufisme.Sebelum itu, sebetulnya Pak Djohan sudah sering bertemudengan orang tua saya (H.M. Rafi’ie Hamdie, salah seorang ulamadi Kalimantan Selatan), bahkan pernah bersama-sama mendirikanorganisasi GPII di Amuntai sekitar tahun 1960-an. Setelah itupertemuan mereka berlangsung terkait dengan tugas penelitian PakDjohan di Departemen Agama dan terkait dengan perkembanganpemikiran tasawuf para tokoh agama di Banjarmasin.116 |MERAYAKAN KEBEBASAN BERAGAMA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!