IZIN REKLAME - Pemerintah Kota Bandung

IZIN REKLAME - Pemerintah Kota Bandung IZIN REKLAME - Pemerintah Kota Bandung

bandung.go.id
from bandung.go.id More from this publisher
12.07.2015 Views

IZIN REKLAMEA. Dasar• Peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 17 Tahun 2001 tentangPenyelenggaraan Reklame;• Peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 18 Tahun 2001 tentang PajakReklame;• Keputusan Walikota Bandung Nomor 1653 Tahun 2002 tentangPemanfaatan Titik-Titik Penempatan dan Pemasangan Reklame MelaluiMekanisme Pelelangan;• Keputusan Walikota Bandung Nomor 1651 Tahun 2002 tentang PolaPenyebaran dan Peletakan Reklame;• Keputusan Walikota Bandung Nomor 034 Tahun 2003 tentangMekanisme Perizinan Penyelenggaraan Reklame di Kota Bandung;• Keputusan Walikota Bandung Nomor 1133 Tahun 2003 tentangPerhitungan Hasil Nilai Sewa Reklame dan Masa Pajak Reklame.B. Persyaratana. Mengisi formulir yang telah disediakan;b. Photo copy KTP pemohon;c. Izin Gangguan (IG);d. Gambar/naskah reklame yang akan dipasang;e. Foto dan gambar situasi lokasi;f. Gambar kontruksi billboard;g. Surat Pernyataan tidak keberatan dari pemilik lokasi;h. Khusus pemohon perpanjangan Izin dilampirkan izin lama.C. Mekanismea. Berkas permohonan disampaikan ke loket pelayanan umum Satu Atap;b. Petugas loket meneliti kelengkapan data;c. Pencatatan dalam buku registrasi;d. Rapat Tim Terpadu;e. Peninjauan lapangan;f. Evaluasi hasil rapat (ditolak/diizinkan);g. Perhitungan pajak yang harus dibayar pemohon;h. Penerbitan SPP Reklame;i. Pembayaran pajak reklame di loket Bank Jabar;j. Penerbitan Surat Izin Pemasangan Reklame;k. Menyerahkan Izin kepada Pemohon melalui loket Unit Yantap.

<strong>IZIN</strong> <strong>REKLAME</strong>A. Dasar• Peraturan Daerah <strong>Kota</strong> <strong>Bandung</strong> Nomor 17 Tahun 2001 tentangPenyelenggaraan Reklame;• Peraturan Daerah <strong>Kota</strong> <strong>Bandung</strong> Nomor 18 Tahun 2001 tentang PajakReklame;• Keputusan Walikota <strong>Bandung</strong> Nomor 1653 Tahun 2002 tentangPemanfaatan Titik-Titik Penempatan dan Pemasangan Reklame MelaluiMekanisme Pelelangan;• Keputusan Walikota <strong>Bandung</strong> Nomor 1651 Tahun 2002 tentang PolaPenyebaran dan Peletakan Reklame;• Keputusan Walikota <strong>Bandung</strong> Nomor 034 Tahun 2003 tentangMekanisme Perizinan Penyelenggaraan Reklame di <strong>Kota</strong> <strong>Bandung</strong>;• Keputusan Walikota <strong>Bandung</strong> Nomor 1133 Tahun 2003 tentangPerhitungan Hasil Nilai Sewa Reklame dan Masa Pajak Reklame.B. Persyaratana. Mengisi formulir yang telah disediakan;b. Photo copy KTP pemohon;c. Izin Gangguan (IG);d. Gambar/naskah reklame yang akan dipasang;e. Foto dan gambar situasi lokasi;f. Gambar kontruksi billboard;g. Surat Pernyataan tidak keberatan dari pemilik lokasi;h. Khusus pemohon perpanjangan Izin dilampirkan izin lama.C. Mekanismea. Berkas permohonan disampaikan ke loket pelayanan umum Satu Atap;b. Petugas loket meneliti kelengkapan data;c. Pencatatan dalam buku registrasi;d. Rapat Tim Terpadu;e. Peninjauan lapangan;f. Evaluasi hasil rapat (ditolak/diizinkan);g. Perhitungan pajak yang harus dibayar pemohon;h. Penerbitan SPP Reklame;i. Pembayaran pajak reklame di loket Bank Jabar;j. Penerbitan Surat Izin Pemasangan Reklame;k. Menyerahkan Izin kepada Pemohon melalui loket Unit Yantap.


D. Waktu PemprosesanLamanya pemprosesan :a. Untuk pemasangan reklame baru yang menggunakan konstruksiberat/beton bertulang lamanya pemprosesan ditetapkan 7 (tujuh) hari;b. Untuk Perpanjangan Izin reklame/ spanduk/ poster/ baligo/ selebaran/reklame kendaraan lamanya pemprosesan ditetapkan 1 (satu) hari kerjadan diproses pada unit kerja yang bersangkutan.E. Perhitungan Hasil Nilai Sewa ReklameNo. Jenis Masa PajakNilai Jual Obyek Pajak Reklame (NJOR)Harga Dasar Ukuran Reklame (Rp/ m2)< 10 10 - 50 > 50 SatuanHarga DasarKetinggian(Rp)1 2 3 4 5 6 7 812345678910Megatron/Videotron/LEDa. Megatronb. Video Tron- Video Wall- Dinamics BoardBillboard/papana. Bando Jalanb. Papan/Neon Sign/Neon Boxc. BaligoKain/Spanduk/Umbulumbul/BannerSelebaran/Brosur/LeafleatBerjalanMelekata. Poster/Melekat/Stikerb. TimpletUdara/BalonSuaraa. permanenb. tidak permanenFilm/SlidePeragaana. Permanenb. TidakPermanenPerTahunPer TahunPer TahunPer TahunPer TahunPer HariPer HariPer PenyelenggaraPer TahunPer BulanPer BulanPer TahunPer PenyelenggaraPer BulanPer BulanPer Penyelenggara1.500.0002.000.0001.000.0001.500.000750.0005.0003.00020.0002.000.0002.500.0001.500.0002.000.0001.000.0005.0003.000-2.500.0003.000.0002.000.0002.500.0001.250.000--3.0003.500.000253.000.00020.00010.0001.00050.00030.000/m2/m2/m2/m2/m2/m2/m2/Lembar Folio/m2/cm2/Buah/Lokasi/Lokasi/10 dtk/Lokasi/Lokasi200.000.00/m200.000.00/m200.000.00/m100.000.00/m100.000.00/m--100.000.00/m100.000.00/m


Nilai Strategi Pemasangan Reklame (NSPR)Fungsi Ruang Fungsi Jalan Sudut PandangBobot = 60% Skor Bobot = 15% Skor Bobot = 25% Skor9 10 11 12 13 14Kawasan KhususKawasan SelektifKawasan Umuma. Pusat Kawasan Perdaganganb. Kawasan PerdaganganKawasan Umuma. Perkantoranb. CampuranKawasan Umumb. Perumahanc. Industri1062Arteri Primer/Jalan NasionalArteri Sekunder/Jalan PropinsiKolektorLokasi/Lingkungan1. Nilai satu satuan Nilai Strategis adalah sebagai berikut :Luas Reklame ≥ 50 M2 = Rp. 2.500.000Luas Reklame diantara 10-50 M2 = Rp. 1.000.000Luas Reklame diantara 39,99 M2 = Rp. 500.000Luas Reklame < 2,99 M2 = Rp. 200.000Khusus Kain/Spanduk/Umbul-umbul/Banner = Rp. 25.0002. Sudut Pandang dibedakan berdasarkan lokasi titik reklame terhadap jumlaharah arus lalu lintas disekitar penempatannya yang dapat ditentukan daripersimpangan lima, persimpangan empat, jalan dua arah dan jalan satu arah.3. Untuk Reklame dalam ruangan ( Indoor); jumlah sudut pandang = 1108644 arah3 arah2 arah1 arahCatatan:a. Untuk Reklame minuman keras dan rokok besarnya Nilai Sewa ditambah25%b. Semua perhitungan hanya untuk satu (1) sisi saja, apabila terdiri dari dua sisimaka dikalikan 210842

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!