07.06.2015 Views

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

Membela Kebebasan Beragama 1 - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

–<strong>Democracy</strong> <strong>Project</strong>–<br />

aturan-aturan akan hal ini sudah sedemikian jelas. Maka kalau<br />

sampai pemerintah tidak menyediakan, dia telah melanggar SKB<br />

atau peraturannya sendiri.<br />

Intinya saya ingin mengatakan dua hal. Pertama, peraturan yang<br />

bertentangan dengan konstitusi harus dihapus atau dibekukan demi<br />

konstitusi. Kedua, perintah-perintah konstitusi yang harus dijalankan<br />

oleh pemerintah demi kesetaraan dan demi HAM juga harus<br />

dilaksanakan. Dalam kaitan dengan agama, UU Kewarganegaraan<br />

No. 12 telah secara eksplisit menyebutkan agama-agama yang<br />

diakui dan agama yang tidak diakui negara. Sementara UU/No.1/<br />

PNPS/1965 hanya menyebut<br />

bahwa agama utama<br />

Apa yang dilakukan oleh FPI bukan<br />

adalah enam agama yaitu menangani masalah sosial, tapi<br />

Islam, Kristen, Katolik, Hindu,<br />

Budha dan Konghucu. agama. Jadi menangani masalah<br />

menarik masalah sosial ke masalah<br />

Sedangkan di luar keenamya,<br />

otomatis agama yang harus dilakukan adalah menyelesaikan<br />

sosial secara agama. Padahal, yang<br />

tidak utama seperti Zoroaster,<br />

Yahudi dan lain-lain. bisa diambil dari spirit agama.<br />

masalah sosial secara sosial, meskipun<br />

Anehnya, di situ justru tidak<br />

disebutkan aliran kepercayaan yang merupakan indigenous belief<br />

masyarakat Indonesia. Bagi saya, ini aneh luar biasa. Ada yang<br />

dijamin secara mutlak oleh konstitusi dan ada yang terabaikan.<br />

Inilah contoh lain dari pertentangan konstitusi.<br />

Setujukah Anda jika Bakorpakem dibubarkan?<br />

Setuju. Menurut saya, badan ini memang harus dibubarkan,<br />

karena keberadaannya justru bertentangan dengan konstitusi. Di<br />

Ahmad Suaedy –<br />

199

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!