29.01.2015 Views

ciri-ciri makhluk hidup oleh : rina hayani,s.pd ... - Kemenag Sumsel

ciri-ciri makhluk hidup oleh : rina hayani,s.pd ... - Kemenag Sumsel

ciri-ciri makhluk hidup oleh : rina hayani,s.pd ... - Kemenag Sumsel

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

pernapasan yang berbeda dengan <strong>makhluk</strong> <strong>hidup</strong> yang <strong>hidup</strong> di air. Pernapasan<br />

burung berbeda dengan amfibi.<br />

Manusia dan hewan di darat umumnya bernapas dengan paruparu. Oksigen<br />

diambil dari udara melalui hidung. Untuk <strong>makhluk</strong> <strong>hidup</strong> yang <strong>hidup</strong> di air,<br />

seperti ikan bernapas dengan insang. Makhluk <strong>hidup</strong> yang di air menggunakan<br />

oksigen yang terlarut dalam air untuk bernapas.<br />

Bagaimana dengan tumbuhan, apakah mereka juga bernapas Tumbuhan pun<br />

bernapas. Oksigen diambil <strong>oleh</strong> tumbuhan melalui stomata atau mulut daun, dan<br />

lentisel (lubang-lubang yang ada pada batang tumbuhan).<br />

- Alat pernafasan pada tumbuhan disebut stomata atau lentisel<br />

- Alat pernafasan pada hewan adalah paru paru,insang trakea dan kulit<br />

- Burung memiliki alat bantu pernafasan yang disebut pundi pundi udara<br />

2. Bergerak<br />

Bergerak merupakan salah satu <strong>ciri</strong> <strong>makhluk</strong> <strong>hidup</strong>. Gerak pada manusia dan<br />

hewan jelas tampak terlihat. Kamu dapat berjalan, berlari, dan menggerakkan<br />

tangan. Begitu juga dengan hewan dapat berlari, terbang, dan lain sebagainya.<br />

Untuk melakukan gerakan tersebut, manusia dan hewan dibantu <strong>oleh</strong> alat gerak.<br />

Pada manusia, misalnya tangan dan kaki. Sedangkan, pada hewan, seperti sayap,<br />

sirip, kaki, silia, dan lainnya.<br />

Selain manusia dan hewan, tumbuhan juga melakukan gerakan, tapi gerakan ini<br />

tidak mudah dilihat. Contoh gerakan pada tumbuhan adalah menutupnya daun<br />

putri malu bila disentuh. Daun-daun pohon petai cina yang menutup pada sore<br />

hari, arah tumbuhnya tanaman selalu ke arah datangnya sinar matahari, dan bunga<br />

matahari yang selalu menghadap matahari. Gerakan pada tumbuhan disebabkan<br />

karena ada rangsangan dari luar.<br />

2

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!