27.01.2015 Views

Analisis Rangkaian Listrik Rangkaian Listrik - Ee-cafe.org

Analisis Rangkaian Listrik Rangkaian Listrik - Ee-cafe.org

Analisis Rangkaian Listrik Rangkaian Listrik - Ee-cafe.org

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Pemahaman :<br />

Jika kita gambarkan tegangan, arus, dan daya, akan kita peroleh<br />

gambar seperti di bawah ini.<br />

300<br />

200<br />

100<br />

0<br />

-100<br />

-200<br />

-300<br />

v[V]<br />

i [mA] p [W]<br />

0 0.01 0.02 0.03 0.04<br />

t (detik)<br />

Arus dan tegangan bervariasi secara bersamaan. Hal ini terlihat juga<br />

dari persamaan arus dan tegangan, yang keduanya merupakan fungsi<br />

sinus. Daya bervariasi secara periodik dengan frekuensi dua kali lipat<br />

dari frekuensi tegangan maupun arus, namun nilainya tidak pernah<br />

negatif. Nilai rata-rata daya selalu positif; hal ini dapat kita lihat juga<br />

pada persamaan yang kita peroleh, yang menunjukkan bahwa daya<br />

terdiri dari komponen konstan 24 W ditambah komponen yang<br />

bervariasi sinusoidal yang memiliki nilai rata-rata 0. Menurut<br />

konvensi pasif, nilai rata-rata yang selalu positif menunjukkan<br />

bahwa resistor selalu menyerap daya.<br />

4.2. Kapasitor<br />

Seperti halnya resistor, kita mengenal kapasitor yang berdimensi kecil<br />

yang sering dipakai pada rangkaian elektronika sampai kapasitor<br />

berdimensi besar yang digunakan dalam rangkaian pemrosesan energi<br />

yang kita kenal sebagai capacitor bank. Untuk keperluan penalaan, kita<br />

mengenal juga kapasitor dengan nilai yang dapat diubah yang disebut<br />

kapasitor variabel.<br />

Kapasitor adalah suatu piranti dinamik yang berbasis pada variasi kuat<br />

medan listrik yang dibangkitkan oleh sumber tegangan. Ada berbagai<br />

bentuk kapasitor yang dapat kita jumpai dalam praktik. (Lihat Lampiran<br />

II). Bentuk yang paling sederhana adalah dua pelat paralel yang<br />

dipisahkan oleh suatu bahan dilistrik. Bahan dilistrik ini memberikan<br />

gejala resistansi. Dalam mempelajari analisis rangkaian listrik kita<br />

menganggap kapasitor sebagai piranti ideal, tanpa mengandung<br />

60 Sudaryatno Sudirham, <strong>Analisis</strong> <strong>Rangkaian</strong> <strong>Listrik</strong> (1)

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!