17.01.2015 Views

NK- RAPBN 2014

NK- RAPBN 2014

NK- RAPBN 2014

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Bab 4<br />

Anggaran Belanja Pemerintah Pusat<br />

(1) meningkatnya kesejahteraan prajurit TNI terutama kecukupan perumahan, pendidikan dasar<br />

keluarga prajurit, dan jaminan kesejahteraan akhir tugas; (2) meningkatnya jumlah dan kondisi<br />

peralatan pertahanan kearah modernisasi alat utama sistem senjata dan kesiapan operasional;<br />

(3) terdayagunakannya potensi masyarakat dalam bela negara sebagai salah satu komponen utama<br />

bela negara; (4) meningkatnya keberhasilan Pemerintah dalam mengungkap, mencegah dan<br />

menangkap pelaku dan jaringan terorisme; (5) meningkatnya peran dan pemberdayaan industri<br />

pertahanan dalam negeri; (6) terumuskannya kebijakan pengembangan industri pertahanan<br />

sesuai dengan kemajuan Iptek; (7) terbangunnya pos-pos perbatasan; (8) terwujudnya<br />

penggunaan kekuatan pertahanan<br />

integratif yang mampu menangkal<br />

ancaman secara terintegrasi dan tepat<br />

waktu; (9) menurunnya gangguan<br />

keamanan dan pelanggaran hukum<br />

di laut; serta (10) tercapainya jumlah<br />

dan kondisi peralatan pertahanan ke<br />

arah modernisasi alat utama sistem<br />

senjata dan kesiapan operasional.<br />

Perkembangan realisasi anggaran<br />

fungsi pertahanan dalam periode tahun<br />

2008–2013 disajikan dalam Grafik<br />

4.3.<br />

Anggaran Belanja Fungsi Ketertiban dan Keamanan<br />

Triliun Rp<br />

90,0<br />

80,0<br />

70,0<br />

60,0<br />

50,0<br />

40,0<br />

30,0<br />

20,0<br />

10,0<br />

-<br />

Sumber : Kementerian Keuangan<br />

GRAFIK 4.3<br />

BELANJA FUNGSI PERTAHANAN,<br />

2008-2013<br />

Pertahanan Negara Dukungan Pertahanan Litbang Pertahanan<br />

2008 2009 2010 2011 2012 2013<br />

APBN<br />

Realisasi anggaran pada fungsi ketertiban dan keamanan dipergunakan untuk membiayai<br />

penyelenggaraan ketertiban dan keamanan yang menjadi tanggung jawab Pemerintah. Realisasi<br />

anggaran belanja fungsi ketertiban dan keamanan terdiri atas beberapa subfungsi, yaitu:<br />

(1) subfungsi kepolisian (56,9 persen terhadap fungsi ketertiban dan keamanan); (2) subfungsi<br />

penanggulangan bencana (4,3 persen); (3) subfungsi pembinaan hukum (17,7 persen);<br />

(4) subfungsi peradilan (13,0 persen); (5) subfungsi Litbang ketertiban dan keamanan (0,1<br />

persen); dan (6) subfungsi ketertiban dan keamanan lainnya (8,1 persen). Fungsi ketertiban<br />

dan keamanan juga mengalami restrukturisasi dan pemindahan program dalam tahun 2008,<br />

sebagaimana halnya pada fungsi pertahanan, yaitu program penerapan kepemerintahan yang<br />

baik dipindahkan ke dalam fungsi pelayanan umum. Terkait dengan hal tersebut realisasi<br />

anggaran fungsi ketertiban dan keamanan dalam kurun waktu 2008-2013 mengalami<br />

pertumbuhan rata-rata sebesar 39,0 persen per tahun, yaitu dari Rp7,0 triliun dalam tahun<br />

2008, menjadi sebesar Rp36,5 triliun dalam tahun 2013.<br />

Selanjutnya, gambaran realisasi subfungsi yang menonjol dalam periode 2008–2013 diuraikan<br />

sebagai berikut. Realisasi anggaran pada subfungsi kepolisian mengalami pertumbuhan ratarata<br />

sebesar 51,2 persen per tahun, yaitu dari Rp2,9 triliun dalam tahun 2008, menjadi sebesar<br />

Rp22,8 triliun pada tahun 2013. Realisasi anggaran pada subfungsi kepolisian digunakan antara<br />

lain untuk membiayai program pengembangan SDM kepolisian, program pengembangan<br />

sarana dan prasarana kepolisian, program pengembangan strategi keamanan dan ketertiban,<br />

serta program pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba.<br />

Sementara itu, realisasi anggaran pada subfungsi penanggulangan bencana dalam kurun waktu<br />

2008–2013 mengalami pertumbuhan rata-rata sebesar 29,5 persen per tahun, yaitu dari Rp369,2<br />

4-10<br />

Nota Keuangan dan <strong>RAPBN</strong> <strong>2014</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!