14.01.2015 Views

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

Koperasi Peduli Rakyat Sejahtera - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

introspektif itu ternyata masih relevan untuk<br />

diungkapkan: “sudahkah koperasi mampu<br />

mendampingi para petani dan pengusaha kecil<br />

dan mikro” Begitu kira-kira bentuk pertanyaan<br />

itu di masa kini. Sementara itu fakta di lapangan<br />

berbicara bahwa, meski bukan segala-galanya,<br />

aspek permodalan merupakan sebuah aspek<br />

penting dalam pengembangan dan pembinaan<br />

usaha kecil dan menengah (UKM).<br />

Jika mengacu pada visi Bung Hatta pada<br />

paragraf pertama tadi maka <strong>Koperasi</strong> idealnya<br />

tampil sebagai lembaga yang mampu menjawab<br />

aspek permodalan yang dibutuhkan para petani<br />

dan pengusaha kecil dan mikro tadi. Namun, setali<br />

dua uang, kondisi sebagian besar koperasi pun<br />

setali dua uang dengan para pengusaha kecil<br />

dan mikro: sama-sama minim permodalan.<br />

Sementara itu, dalam konteks pembinaan dan<br />

pengembangan koperasi dan usaha kecil dan<br />

menengah (KUKM) tersebut, kemampuan KUKM<br />

untuk mengakses sumber permodalan, baik baik<br />

dari lembaga keuangan bank maupun bukan bank<br />

masih rendah. KUKM dianggap belum bankable.<br />

Atas dasar fakta itu, Pemerintah dalam hal<br />

Kementerian Negara <strong>Koperasi</strong> dan Usaha Kecil<br />

dan Menengah merasa perlu membangun<br />

sebuah ‘jembatan’ yang bisa menghubungkan<br />

antara KUKM dan sumber permodalan, yang<br />

dalam konteks ini diawali dengan dana stimulan<br />

dari APBN. Berangkat dari visi itulah lahir Program<br />

Dana Bergulir pada Kementerian Negara<br />

<strong>Koperasi</strong> dan UKM termasuk Program<br />

Pengembangan Pengusaha Mikro dan Kecil<br />

melalui Bantuan Perkuatan Dana Bergulir Bagi<br />

<strong>Koperasi</strong> Simpan Pinjam (KSP) yang bergerak<br />

dalam pembiayaan Agribisnis/Sektoral.<br />

Program ini memiliki tujuan yang sangat<br />

strategis, yakni meningkatkan aktivitas dan<br />

K o p e r a s i P e d u l i , R a k y a t S e j a h t e r a 9

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!