29.12.2014 Views

Mitra Panasonic Oktober - Desember 2011 - KWN Indonesia

Mitra Panasonic Oktober - Desember 2011 - KWN Indonesia

Mitra Panasonic Oktober - Desember 2011 - KWN Indonesia

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Adalah kewajiban bagi kita semua<br />

untuk peduli dan berupaya<br />

menyelamatkan lingkungan dari<br />

kerusakan yang semakin parah.<br />

Perubahan iklim, banjir, rusaknya<br />

lapisan ozon dan mencairnya permukaan es<br />

di kutub merupakan tanda-tanda kerusakan<br />

lingkungan yang terjadi selama ini.<br />

Untuk menyelamatkan lingkungan, banyak<br />

cara bisa dilakukan. Seperti aksi menanam<br />

pohon, menjaga terumbu karang di laut dari<br />

kerusakan oleh manusia agar ekosistem selalu<br />

terjaga dan masih banyak lagi. Namun gaya<br />

hidup ramah lingkungan bisa dimulai dari hal<br />

kecil. Diantaranya dengan hemat energi dan<br />

kebiasaan memakai produk ramah lingkungan.<br />

Itulah yang dilakukan oleh Atiqah Hasiholan,<br />

artis cantik yang dinobatkan sebagai<br />

Eco Brand Ambassador <strong>Panasonic</strong>. Keprihatinan<br />

atas kondisi lingkungan yang semakin<br />

rusak oleh berbagai aktifitas manusia membuat<br />

aktris cantik Atiqah Hasiholan ini tergerak<br />

untuk peduli terhadap lingkungan dan menerapkan<br />

gaya hidup go green. “Saya selalu<br />

cerewet soal listrik, apalagi kalau ada yang<br />

boros. Saya juga membawa tas belanja daur<br />

ulang sendiri daripada membawa kantong<br />

plastik saat belanja,” ungkap wanita kelahiran<br />

Jakarta, 3 Januari 1982 ini.<br />

Hal inilah salah satu latar belakang<br />

<strong>Panasonic</strong> memilih putri seniman Ratna<br />

Sarumpaet menjadi Eco Brand Ambasador<br />

<strong>Panasonic</strong>. Seperti dinyatakan Rinaldi Sjarif,<br />

Wakil Direktur PT <strong>Panasonic</strong> Gobel <strong>Indonesia</strong>,<br />

“Pemilihan Atiqah Hasiholan sebagai Eco<br />

Brand Ambasador <strong>Panasonic</strong> di <strong>Indonesia</strong><br />

bukan hanya karena kecantikannya melainkan<br />

juga kepribadiannya yang menarik, smart, dan<br />

kepeduliannya terhadap masalah-masalah<br />

lingkungan hidup di <strong>Indonesia</strong> yang selaras<br />

dengan visi <strong>Panasonic</strong>.”<br />

Karirnya didunia seni peran pun semakin<br />

bersinar. Atiqah masuk nominasi aktris pembantu<br />

terbaik Festival Film <strong>Indonesia</strong> <strong>2011</strong><br />

dalam film The Mirror Never Lies. Film ini<br />

bercerita tentang kehidupan Pakis, seorang<br />

gadis kecil dari Suku Bajo yang hidup di kampung<br />

di tengah laut Wakatobi. Film ini dinilai<br />

memiliki kontribusi yang sangat baik dalam<br />

mengeksplorasi tema lingkungan dan ekologi.<br />

Pasalnya, film ini berhasil memadukan keindahan<br />

alam Wakatobi dan kearifan budaya lokal<br />

masyarakat suku Bajo di Wakatobi.<br />

Film ini sendiri sukses meraih penghargaan<br />

Grand Prix dan Special Mention Winds<br />

of Asia Middle East pada Festival Film International<br />

Tokyo. Sedangkan sang sutradara<br />

Kamila Andini berhasil meraih Bright Young<br />

Talent Award di Festival Film Mumbai, India.<br />

Terakhir, wanita yang mengenal seni teater<br />

sejak kecil ini mendapat kesempatan tampil<br />

dalam sekuel film Arisan! 2 garapan Nia<br />

Dinata.<br />

<strong>Panasonic</strong> yakin dengan kehadiran Eco<br />

Brand Ambasador dapat membantu meningkatkan<br />

awareness perusahaan sebagai Green<br />

Innovation Company, sekaligus mengampanyekan<br />

eco lifestyle kepada seluruh masyarakat<br />

luas. Sejalan dengan visi 100 tahun<br />

<strong>Panasonic</strong> sebagai No.1 Green Innovation<br />

Company di tahun 2018.<br />

Visi tersebut dituangkan ke dalam Green<br />

Plan 2018, yang tujuannya menciptakan<br />

teknologi “zero emissions” dengan berbagai<br />

cara seperti meminimalkan jumlah emisi karbondioksida<br />

(CO2) di dalam proses opera sional,<br />

menggunakan produk yang dapat didaur<br />

ulang, pembangunan eco factory, mendorong<br />

konservasi lingkungan dan mempromosikan<br />

aksi eco ideas di lingkungan masyarakat.<br />

Atiqah Hasiholan: Eco Brand Ambassador<br />

Green Lifestyle<br />

dari Langkah Kecil<br />

<strong>Mitra</strong> <strong>Panasonic</strong> <strong>Oktober</strong> - <strong>Desember</strong> <strong>2011</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!