28.11.2014 Views

Standar Operasional Prosedur Koperasi Jasa Keuangan ... - Smecda

Standar Operasional Prosedur Koperasi Jasa Keuangan ... - Smecda

Standar Operasional Prosedur Koperasi Jasa Keuangan ... - Smecda

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

sedangkan kerugian ditanggung secara proporsional sesuai<br />

dengan kontribusi modal.<br />

b. Penjelasan<br />

1) Musyarakah dapat berupa musyarakah permanen maupun<br />

menurun.<br />

2) Musyarakah permanen jumlah modalnya tetap sampai akhir<br />

masa musyarakah, musyarakah menurun jumlah modalnya<br />

secara berangsur-angsur menurun karena dibeli oleh mitra<br />

musyarakah.<br />

3) Keuntungan atau pendapatan musyarakah dibagi<br />

berdasarkan kesepakatan awal sedangkan kerugian<br />

musyarakah dibagi secara proporsional berdasarkan modal<br />

yang disetorkan.<br />

4) Setiap mitra dapat meminta mitra lainnya untuk<br />

menyediakan jaminan.<br />

5) Kelalaian atau kesalahan pengelola dana, antara lain,<br />

ditunjukkan oleh:<br />

a) Tidak dipenuhinya persyaratan yang ditentukan di<br />

dalam akad;<br />

b) Tidak terdapat kondisi di luar kemampuan (force<br />

majeur) yang lazim dan/atau yang telah ditentukan di<br />

dalam akad; atau<br />

c) Hasil putusan dari badan arbitrase atau pengadilan.<br />

c. Perlakuan Akuntansi<br />

1) Pengakuan keuntungan/pendapatan dan kerugian<br />

musyarakah:<br />

a) Dalam pembiayaan musyarakah permanen yang<br />

melewati satu periode laporan maka:<br />

b) Laba diakui pada periode terjadinya sesuai dengan<br />

nisbah bagi hasil.<br />

c) Rugi diakui pada periode terjadinya kerugian tersebut<br />

dan mengurangi pembiayaan musyarakah.<br />

d) Dalam pembiayaan musyarakah menggunakan metode<br />

bagi laba (profit sharing), dimana periode sebelumnya<br />

terjadi kerugian, maka keuntungan yang diperoleh pada<br />

periode tersebut harus dialokasikan terlebih dahulu<br />

untuk memulihkan pengurangan modal akibat kerugian<br />

pada periode sebelumnya.<br />

e) Dalam pembiayaan musyarakah menurun yang<br />

melewati satu periode laporan dan terdapat<br />

pengembalian sebagian atau seluruh pembiayaan<br />

musyarakah maka:<br />

f) Laba diakui pada periode terjadinya sesuai dengan<br />

nisbah bagi hasil yang telah disepakati.<br />

g) Rugi diakui pada periode terjadinya secara proporsional<br />

sesuai dengan kontribusi modal dan mengurangi<br />

pembiayaan musyarakah.<br />

233

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!