01.11.2012 Views

Filsafat Ilmu Prof. Dr. Ahmad Tafsir

Filsafat Ilmu Prof. Dr. Ahmad Tafsir

Filsafat Ilmu Prof. Dr. Ahmad Tafsir

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

yang pertama: yang pertama biasa yang kedua mengejek. Keempat, kekeliruan<br />

karena amfiboli. Amfiboli terjadi bila kalimat itu mempunyai arti ganda.<br />

Contohnya seperti “Mahasiswa yang duduk di kursi paling depan …” Mahasiswa<br />

yang paling depan atau kursinya, dua-duanya mungkin.<br />

Kesimpulannya ialah filsafat sangat berperan dalam menentukan kausalitas<br />

bahasa. Tanpa peran serta filsafat (logika) kekeliruan dalam bahasa tidak mungkin<br />

dapat diperbaiki.<br />

Selain itu perkembangan berpikir atau filsafat akan diikuti oleh<br />

perkembangan bahasa. Kata al-muru’ah asalnya ialah al-mar’u yang berarti<br />

seorang lelaki tulen (al mar’u al-muktamil). Jadi kata itu hanya menunjukkan pada<br />

seseorang. Tetapi dalam filsafat kata itu sudah mengandung banyak arti seperti<br />

potensi, kekuatan, semangat, perasaan, lelaki, pemberani, amanah dan lain-lain.<br />

Kata al-‘aql arti awalnya ialah tali, alat pengikat. Kata Nabi SAW i’qilha wa<br />

tawakkal, ikat untamu lalu tawakkal. I’qil dari kata al-‘aql. Dalam filsafat, akal<br />

memiliki pengertian jauh lebih luas daripada itu. Kata akidah (aqidah) demikian<br />

juga.<br />

Contoh-contoh itu menjelaskan bahwa filsafata berhubungan dengan<br />

bahasa. Hubungan itu sangat erat bahkan menjelaskan bahwa perkembangan<br />

filsafat mempengaruhi perkembangan bahasa, mungkin juga sebaliknya.<br />

Kesimpulannya: filsafat berguna bagi bahasa.<br />

2. Cara <strong>Filsafat</strong> Menyelesaikan Masalah<br />

Kegunaan filsafat yang lain ialah sebagai methodology, maksudnya<br />

sebagai metode dalam menghadapi dan menyelesaikan masalah bahkan sebagai<br />

metode dalam memandang dunia (world show).<br />

Dalam hidup kita, kita menghadapi banyak masalah. Masalah artinya<br />

kesulitan. Kehidupan akan dijalani lebih enak bila masalah itu terselesaikan. Ada<br />

banyak cara dalam menyelesaikan masalah, mulai dari yang amat sederhana<br />

sampai yang rumit.<br />

Ada rapat di sebuah RT, yang dibicarakan masalah keamanan. Pak Ketua<br />

RT menyatakan bahwa akhir-akhir di kampung kita banyak pencurian, tidak<br />

seperti biasanya. Menanggapi itu hampir semua orang yang hadir mengusulkan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!