07.06.2014 Views

Kampanye - RarePlanet

Kampanye - RarePlanet

Kampanye - RarePlanet

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

dan menghasilkan rencana tindak lanjut untuk bisa disosialisasikan kepada masyarakat<br />

petani di desa mereka. Rencana tindak lanjut yang dibuat bersama Petugas Penyuluh<br />

Lapangan desa mereka masing-masing dan atas motivasi nara sumber dari Dinas<br />

Pertanian dan Peternakan Kotawaringin Barat, Kantor Penyuluh Pertanian dan Ketahanan<br />

Pangan (KP2KP) Kotawaringin Barat, Dinas Kehutanan Kotawaringin Barat. Untuk<br />

kegiatan ini diikuti oleh 27 peserta dari desa Babual Baboti dan 2 perwakilan dari<br />

Kelurahan Mendawai dan Mendawai Seberang serta anggota manggala agni Daop III-<br />

BKSDA Kalimantan Tengah-SKW II Pangkalan Bun.<br />

Gambar 24. Studi Banding kedua di lahan kebun campuran menetap<br />

salah satu anggota kelompok tani milik di wilayah desa Sintuk, Kecamatan Kumai<br />

Hasil akhir kegiatan studi banding dihasilkan dari masing-masing desa (Tempayung dan<br />

Babual Baboti) membuat RTL. Setelah mendapatkan tanggapan dari dinas, maka<br />

tersusun sebuah Rumusan RTL hasil studi banding. Adapun rumusan yang dihasilkan ada<br />

6 rumusan Rencana Tindak Lanjut Studi Banding yang akan dilakukan di desa mereka<br />

masing-masing, yaitu:<br />

Pembenahan Kelompok Tani yang akan dilakukan Mei 2010 dan didampingi KP2KP<br />

dan Proyek EC Lamandau.<br />

Penyusunan RDKK dan RDK yang akan dilakukan Juni 2010 dan didampingi KP2KP<br />

dan Proyek EC Lamandau.<br />

Penggarapan lahan ramah lingkungan (tanpa bakar) dan pertemuan rutin tiap bulan)<br />

yang dilaksanakan pada bulan Mei 2010 didampingi oleh Proyek EC Lamandau,<br />

KP2KP dan Distanak Kobar.<br />

Sosialisasi Hasil Studi Banding dan Pengolahan Lahan Tanpa Bakar Mei 2010 dan<br />

akan dilakukan bersama dinas terkait pada Juli 2010 didampingi Proyek EC<br />

Lamandau, KP2KP dan Dishut Kobar.<br />

Membuat/Menata Kebun Campuran Menetap menjadi Pertanian Menetap Terpadu<br />

yang akan dilakukan Agustus 2010 dan didampingi Distanak Kobar, Dishut Kobar,<br />

Dinas Perkebunan Kobar, Diskanla Kobar, KP2KP dan Proyek EC Lamandau.<br />

Pelatihan Budidaya Karet yang akan dilaksanakan bulan November 2010 didampingi<br />

oleh KP2KP, Dinas Perkebunan Kobar, Proyek EC Lamandau.<br />

Implementasi dari RTL ini baru pada tahap pembenahan kelompok tani di bulan Mei<br />

2010, sedangkan untuk implementasi RDKK dan RDK dilakukan fasilitasinya bersama<br />

KP2KP, BPP Kolam pada pertemuan bulan Juli 2010.<br />

48

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!