07.06.2014 Views

Kampanye - RarePlanet

Kampanye - RarePlanet

Kampanye - RarePlanet

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

1. Untuk Pesan Inti<br />

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk membuat pesan inti dalam<br />

pengembangan<br />

kampanye SM Sungai Lamandau, beberapa diantaranya adalah:<br />

Ada pesan untuk petani itu berubah<br />

Ada juga pesan untuk menduplikasi kebun campur<br />

Sesuai dengan kondisi lokal<br />

Tidak ada tebas bakar dan pindah lahan<br />

Pengenalan Petani Sukses dan Petani Motivator<br />

Berladang menetap sebuah pilihan di Lahan sendiri<br />

2. Slogan<br />

Dalam perancangan slogan masukan yang diberikan saat diskusi adalah jelas ditegaskan<br />

bahwa konsepnya petani yang diharapkan dari kampanye ini adalah ”Petani Sukses”<br />

Adapun slogan yang diusulkan sesuai karakter ringkasan kreatif adalah:<br />

Bilang yang lain, kebun diluar kawasan<br />

Jangan menunggu yang lain sukses<br />

Petani Peduli, Petani Tidak Membuka Lahan<br />

Petani bertanggung jawab, Petani Ladang Menetap<br />

Buka lahan tanpa harus tebas bakar<br />

Hemat Di Lahan Sendiri<br />

3. Elemen Kreatif<br />

Untuk perancangan elemen kreatif mendapat masukan dari hasil diskusi, yaitu dalam<br />

elemen kreatif nanti terutama di poster perlu terlihat:<br />

Ada corak lokal, seperti goresan dayak atau ciri khas lokal setempat.<br />

Warnapun warna lokal, sepia<br />

Ada tampilan petani lokal yang Sukses<br />

Ada lahan dengan tata batas kawasan SM Sungai Lamandau<br />

Dari hasil diskusi dan meninjau ringkasan kreatif yang telah dibuat di khalayak sasaran<br />

primer yaitu Petani dan Masyarakat Umum lainnya sebagai khalayak sekunder, maka<br />

akan ada pembenahan pesan dan slogan dalam rancangan rencana proyek kampanye<br />

bangga SM Sungai Lamandau, seperti yang dijabarkan di bawah ini.<br />

4. Maskot <strong>Kampanye</strong><br />

Kostum maskot kampanye bangga merupakan<br />

profil dari satwa maskot kampanye yang identik<br />

dengan Kalimantan dan wilayah kampanye.<br />

Masing-masing maskot adalah orangutan yang<br />

diberi identik nama Paman Win, burung rangkong<br />

bernama Bili si rangkong dan rusa bernama Sam.<br />

Ketiga satwa ini adalah khas di Kalimantan dan<br />

menjadi bagian dari kehidupan masyarakat<br />

Kalimantan Tengah.<br />

Orangutan sebagai satwa dengan populasi<br />

terbesar di Kalimantan Tengah menjadi<br />

perlambang bagi provinsi ini sebagai kotanya<br />

orangutan dunia. Rangkong sebagai burung yang<br />

Kostum maskot kampanye bangga SMSL menciri khaskan tarian adat suku dayak dan juga<br />

perlambang keindahan di rumah suku dan<br />

menjadi patung dan hiasan pada lampu dan tugu jalan. Rusa dijadikan maskot karena<br />

masyarakat masih gemar memburu rusa sebagai kebutuhan protein lokal yang perlu<br />

dibatasi perburuannya. Ide ini dikonsultasikan ke Supervisor dan Mentor Pride. Setelah<br />

setuju kemudian disosialisasikan ke rekan kerja dan masyarakat. Sebagai gambaran<br />

akhir bahwa orangutan sebagai satwa langka yang menjadi sorotan isu dunia<br />

internasional dan nasional (Indonesia) mengambil sikap dan keputusan untuk bersama<br />

27

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!