11.02.2014 Views

perkembangan indeks harga konsumen/inflasi - Pemerintah Kota ...

perkembangan indeks harga konsumen/inflasi - Pemerintah Kota ...

perkembangan indeks harga konsumen/inflasi - Pemerintah Kota ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Hasil pemantauan <strong>harga</strong> barang dan jasa selama Bulan Februari 2013 tercatat beberapa komoditi<br />

mengalami kenaikan <strong>harga</strong> dan memberikan andil <strong>inflasi</strong> cukup siginifikan. Komoditi yang mengalami<br />

kenaikan <strong>harga</strong> dan memberikan andil <strong>inflasi</strong> antara lain bawang putih sebesar 0,13 persen, tarif listrik<br />

sebesar 0,10 persen, bawang merah sebesar 0,09 persen, tomat sayur dan ikan mas masing-masing sebesar<br />

0,07 persen, dan jeruk sebesar 0,05 persen.<br />

Adapun komoditi yang mengalami penurunan <strong>harga</strong> dan memberikan andil deflasi antara lain<br />

beras, daging ayam ras, sawi hijau dan emas perhiasan masing-masing sebesar 0,02 persen, kentang, ikan<br />

kembung dan ketimun masing-masing sebesar 0,01 persen.<br />

EM AS PERHIASAN<br />

SAWI HIJAU<br />

DAGING AYAM RAS<br />

Grafik 2<br />

Andil Inflasi/Deflasi Barang & Jasa Februari 2013 (persen)<br />

BERAS<br />

KETIM UN<br />

IKAN KEM BUNG<br />

KENTANG<br />

CABE RAWIT<br />

JERUK<br />

IKAN M AS<br />

TOM AT SAYUR<br />

BAWANG M ERAH<br />

TARIF LISTRIK<br />

BAWANG PUTIH<br />

-0.10 -0.05 0.00 0.05 0.10 0.15<br />

Besarnya sumbangan andil <strong>inflasi</strong> per kelompok pengeluaran pada bulan Februari 2013 terlihat<br />

pada Grafik 3. Sumbangan <strong>inflasi</strong> yang tertinggi dipengaruhi dan didominasi oleh andil <strong>inflasi</strong> Kelompok<br />

Bahan Makanan sebesar 0,59 persen. Disusul oleh Kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas & Bahan<br />

Bakar sebesar 0,13 persen, Kelompok Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau sebesar 0,07 persen<br />

dan andil <strong>inflasi</strong> terkecil disumbangkan oleh Kelompok Transport, Komunikasi & Jasa Keuangan sebesar<br />

0,01 persen. Sementara Kelompok Sandang mengalami deflasi sebesar 0,01 persen. Untuk Kelompok<br />

Pendidikan, Rekreasi & Olahraga dan Kelompok Kesehatan tidak signifikan menyumbangkan andil<br />

<strong>inflasi</strong>/deflasi karena hanya sebesar 0,00 persen.<br />

4<br />

Berita Resmi Statistik Provinsi Jawa Barat No. 11/03/32/Th. XV, 1 Maret 2013

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!