06.02.2014 Views

Olah Data Statistika M3.pdf - iLab - Universitas Gunadarma

Olah Data Statistika M3.pdf - iLab - Universitas Gunadarma

Olah Data Statistika M3.pdf - iLab - Universitas Gunadarma

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

MODUL PRAKTIKUM<br />

OLAH DATA STATISTIKA<br />

Versi 3.0<br />

TahunPenyusunan 2011<br />

Tim Penyusun<br />

1.Diana Ikasari<br />

2.Tristyanti Yusnitasari<br />

3.Heru Purnomo<br />

4.Fendy Christian<br />

5. Aditya<br />

6.Yuliana Savitri<br />

LaboratoriumSistem Informasi<br />

Prodi Manajemen Informatika<br />

Direktorat Program D3-Teknologi Informasi<br />

UNIVERSITAS GUNADARMA


Pertemuan3<br />

Tabel Distribusi Frekuensi Dengan<br />

R-Programming (2)<br />

Objektif:<br />

1. Mahasiswadapat memahami Tabel distribusi frekuensi dalam bentuk histogram dan<br />

polygon<br />

2. Mahasiswa mampu menggambarkan Tabel distribusi frekuensi dalam bentuk histogram<br />

pada R-Programming.<br />

3. Mahasiswa mampu menggambarkan Tabel distribusi frekuensi dalam bentuk Polygon<br />

pada R-Programming.<br />

MENGGAMBAR TABEL DISTRIBUSI FREKUENSI DALAM BENTUK HISTOGRAM DAN<br />

POLYGON<br />

Berbeda dengan penyajian-penyajian sebelumnya, pada penyajian berikut ini, data tidak<br />

lagi disajikan dalam bentuk tabel-tabel, melainkan dalam bentuk diagram-diagram. Penyajian<br />

dalam bentuk diagram-diagram ini akan memudahkan setiap orang yang ingin membaca data<br />

dengan cepat. Hanya saja, informasi yang diperoleh oleh pembaca tidak lagi jelas dan rinci.<br />

A. Histogram<br />

2


Histogram merupakan sekumpulan empat persegi panjang yang digambar dalam suatu<br />

bagan salib sumbu. Sumbu tegak histogram menggambarkan frekuensi data dan sumbu<br />

mendatarnya menggambarkan bilangan-bilangan data yang dinyatakan dalam kelas-kelas<br />

data.<br />

Langkah-langkah menampilkan data dalam bentuk Histogram<br />

1. Pada workspace atau R konsol, ketikkan perintah-perintah ini :<br />

hist(data, main="<strong>Data</strong> Pengunjung Toko Maju Mundur Dalam 2 Bulan<br />

Terakhir")<br />

3


B. Polygon<br />

Sama seperti histogram. Perbedaannya terletak pada bentuk grafik yang<br />

digambarkan dengan garis yang menghubungkan tiap titik tengah kelas.<br />

Langkah-langkah menampilkan data dalam bentuk Polygon<br />

1. Pada workspace atau R konsol, ketikkan perintah-perintah ini :<br />

ttktengah=c<br />

fi<br />

plot(ttktengah,fi,main="<strong>Data</strong> Pengunjung Toko Maju Mundur Dalam 2 Bulan<br />

Terakhir")<br />

polygon(ttktengah, fi, col = "gray", border = "red")<br />

4

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!