22.10.2013 Views

Dokumentasi BlankOn 5 (Nanggar)

Dokumentasi BlankOn 5 (Nanggar)

Dokumentasi BlankOn 5 (Nanggar)

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

lengkap untuk keperluan desktop, laptop dan<br />

server. Jika piranti lunak yang tersedia terasa<br />

kurang, Anda dapat menambahkannya dengan<br />

mudah melalui repository yang tersedia.<br />

● Linux sangat stabil karena jarang sekali crash<br />

maupun hang. Anda juga tidak perlu bahkan tidak<br />

pernah melakukan restart jika melakukan<br />

konfigurasi sistem.<br />

● Linux lebih aman terhadap virus, karena selain<br />

jumlah virus di Linux sangat sedikit. Linux juga<br />

sangat ketat dalam hal pengelolaan keamanan.<br />

● Perbaikan kutu (bug) atau cacat yang terdapat di<br />

Linux sangat cepat, karena Linux dikembangkan<br />

secara komunitas dan setiap komunitas bisa<br />

memberikan masukan-masukan dan perbaikan<br />

untuk kutu atau cacat tersebut<br />

Apapun yang memiliki kelebihan pasti memiliki<br />

kekurangan, karena pada hakikatnya apa yang diciptakan<br />

oleh manusia tidak akan pernah sempurna. Berikut<br />

adalah berbagai kekurangan dari Linux :<br />

● Linux kurang memiliki dukungan dari produsen<br />

piranti keras dalam hal penyediaan piranti lunak<br />

pengendali (driver). Hampir semua piranti lunak<br />

pengendali yang saat ini ada di Linux merupakan<br />

hasil jerih payah komunitas, dan sebagian kecil<br />

murni dukungan dari produsen piranti keras.<br />

● Linux masih kurang didukung oleh beberapa<br />

pembuat permainan. Kebanyakan permbuat<br />

permainan masih menggunakan sistem operasi<br />

Microsoft Windows sebagai platform mereka.<br />

Apa itu <strong>BlankOn</strong> Linux?<br />

<strong>BlankOn</strong> Linux merupakan salah satu distro Linux yang<br />

berisikan piranti lunak (software) yang dapat digunakan<br />

untuk keperluan desktop, laptop, dan workstation.<br />

Panduan Pengunaan <strong>BlankOn</strong> Linux 5.0 (<strong>Nanggar</strong>) 5

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!