PMA Nomor 3 Tahun 2006 - Portal Kementerian Agama RI

PMA Nomor 3 Tahun 2006 - Portal Kementerian Agama RI PMA Nomor 3 Tahun 2006 - Portal Kementerian Agama RI

kemenag.go.id
from kemenag.go.id More from this publisher
12.08.2013 Views

Pasal 50 Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 49, Bagian Pembiayaan dan PNBP menyelenggarakan fungsi: a. penyiapan bahan dan pelaksanaan pembayaran gaji pegawai Sekretariat Jenderal serta pemeriksaan dan evaluasi persyaratan pengajuan surat permintaan pembayaran gaji; b. penyiapan bahan dan pelaksanaan pembinaan dan revisi serta pelaporan PNBP fungsional; c. penyiapan bahan dan pelaksanaan PNBP umum dan BLU. Pasal 51 Bagian Pembiayaan dan PNBP terdiri dari: a. Subbagian Gaji dan Penerbitan SPP; b. Subbagian Pembinaan PNBP Fungsional; c. Subbagian Pembinaan PNBP Umum dan BLU. Pasal 52 (1) Subbagian Gaji dan Penerbitan SPP mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pelaksanaan penyusunan dan penerbitan SPP serta pengurusan pembayaran gaji pegawai di lingkungan Sekretariat Jenderal; (2) Subbagian Pembinaan PNBP Fungsional mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pelaksanaan pembinaan penyusunan pedoman dan peraturan serta revisi PNBP fungsional; (3) Subbagian Pembinaan PNBP Umum dan BLU mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pelaksanaan pembinaan pengelolaan penyusunan pedoman dan peraturan PNBP umum dan Badan Layanan Umum (BLU). Pasal 53 Bagian Perbendaharaan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan dan pelaksanaan pengujian dokumen tagihan, pembinaan perbendaharaan satuan kerja, penyiapan akuntansi laporan, dan penyelenggaraan tata usaha biro berdasarkan sasaran, program dan kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Biro. Pasal 54 Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 53, Bagian Perbendaharaan menyelenggarakan fungsi: pelaksanaan pengujian dokumen pembayaran dan penerbitan SPM; pelaksanaan penyusunan penyelesaian masalah kerugian Negara Tuntutan Perbendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi (TPTGR); pelaksanaan pembinaan perbendaharaan dan bendaharawan; pelaksanaan pelayanan tata usaha dan rumah tangga biro serta penyiapan laporan realisasi anggaran Setjen. Pasal 55 Bagian Perbendaharaan terdiri dari: Subbagian Pembinaan Perbendaharaan; Subbagian Pengujian Dokumen dan Penerbitan SPM; Subbagian TU Biro dan Aklap Satker. 12

Pasal 56 (1) Subbagian Pembinaan Perbendaharaan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pembinaan kasus-kasus yang berkaitan dengan kerugian negara; (2) Subbagian Pengujian Dokumen dan Penerbitan SPM mempunyai tugas melakukan penelaahan dan penelitian DIPA dan RKAKL, penyiapan bahan pengendalian, pengujian dokumen tagihan, serta pembinaan pelaksanaan anggaran; (3) Subbagian TU Biro dan Aklap Satker mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan akuntansi laporan Setjen dan pelayanan tata usaha dan rumah tangga biro. Pasal 57 Bagian Pengelolaan BMN mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan dan pelaksanaan pembinaan inventarisasi dan pengelolaan barang milik negara berdasarkan sasaran, program dan kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Biro. Pasal 58 Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 57, Bagian Pengelolaan BMN menyelenggarakan fungsi: penyiapan bahan dan pelaksanaan penyusunan pedoman inventarisasi, penghapusan, pemanfaatan dan penanganan kasus BMN; penyiapan bahan dan pelaksanaan penyusunan bahan pertimbangan penetapan penghapusan, pemanfaatan dan penanganan kasus BMN; penyiapan bahan dan pelaksanaan inventarisasi barang milik negara, penghapusan, pemanfaatan dan penanganan kasus BMN; pelaksanaan bahan dan pelaksanaan statistik dan dokumen BMN di lingkungan departemen. Pasal 59 Bagian Pengelolaan BMN terdiri dari: Subbagian Inventarisasi; Subbagian Pemanfaatan dan Penghapusan BMN; Subbagian Penanganan Kasus BMN. Pasal 60 Subbagian Inventarisasi mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan penyusunan pedoman, pembinaan inventarisasi dan dokumen BMN; Subbagian Pemanfaatan dan Penghapusan BMN mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pembinaan pemanfaatan dan penghapusan BMN; Subbagian Penanganan Kasus BMN mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pelaksanaan penanganan kasus BMN. Pasal 61 Bagian Akuntansi dan Laporan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan dan pelaksanaan perekaman, penggabungan dan penyusunan laporan keuangan Departemen Agama yang terdiri dari laporan realisasi anggaran, neraca dan catatan atas laporan keuangan berdasarkan sasaran, program dan kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Biro. 13

Pasal 56<br />

(1) Subbagian Pembinaan Perbendaharaan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan<br />

pembinaan kasus-kasus yang berkaitan dengan kerugian negara;<br />

(2) Subbagian Pengujian Dokumen dan Penerbitan SPM mempunyai tugas melakukan penelaahan<br />

dan penelitian DIPA dan RKAKL, penyiapan bahan pengendalian, pengujian dokumen<br />

tagihan, serta pembinaan pelaksanaan anggaran;<br />

(3) Subbagian TU Biro dan Aklap Satker mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan<br />

akuntansi laporan Setjen dan pelayanan tata usaha dan rumah tangga biro.<br />

Pasal 57<br />

Bagian Pengelolaan BMN mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan dan<br />

pelaksanaan pembinaan inventarisasi dan pengelolaan barang milik negara berdasarkan sasaran,<br />

program dan kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Biro.<br />

Pasal 58<br />

Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 57, Bagian Pengelolaan<br />

BMN menyelenggarakan fungsi:<br />

penyiapan bahan dan pelaksanaan penyusunan pedoman inventarisasi, penghapusan, pemanfaatan<br />

dan penanganan kasus BMN;<br />

penyiapan bahan dan pelaksanaan penyusunan bahan pertimbangan penetapan penghapusan,<br />

pemanfaatan dan penanganan kasus BMN;<br />

penyiapan bahan dan pelaksanaan inventarisasi barang milik negara, penghapusan, pemanfaatan<br />

dan penanganan kasus BMN;<br />

pelaksanaan bahan dan pelaksanaan statistik dan dokumen BMN di lingkungan departemen.<br />

Pasal 59<br />

Bagian Pengelolaan BMN terdiri dari:<br />

Subbagian Inventarisasi;<br />

Subbagian Pemanfaatan dan Penghapusan BMN;<br />

Subbagian Penanganan Kasus BMN.<br />

Pasal 60<br />

Subbagian Inventarisasi mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan penyusunan pedoman,<br />

pembinaan inventarisasi dan dokumen BMN;<br />

Subbagian Pemanfaatan dan Penghapusan BMN mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan<br />

pembinaan pemanfaatan dan penghapusan BMN;<br />

Subbagian Penanganan Kasus BMN mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pelaksanaan<br />

penanganan kasus BMN.<br />

Pasal 61<br />

Bagian Akuntansi dan Laporan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan dan<br />

pelaksanaan perekaman, penggabungan dan penyusunan laporan keuangan Departemen <strong>Agama</strong><br />

yang terdiri dari laporan realisasi anggaran, neraca dan catatan atas laporan keuangan berdasarkan<br />

sasaran, program dan kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Biro.<br />

13

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!