02.07.2013 Views

FISIKA 11

FISIKA 11

FISIKA 11

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Lalu, bagaimana cara kapal laut mengapung? Saat akan mengapung,<br />

air laut dalam rongga akan dipompa keluar dan digantikan dengan udara.<br />

Akibatnya, udara akan menekan air laut keluar melewati katup bagian<br />

bawah kapal. Dengan demikian, berat kapal selam akan lebih ringan,<br />

sehingga badan kapal dapat terapung.<br />

terapung<br />

proses<br />

menyelam<br />

katub<br />

terbuka<br />

udara<br />

keluar<br />

katub terbuka<br />

air laut masuk<br />

melayang/<br />

tenggelam<br />

katup<br />

tertutup<br />

udara<br />

masuk<br />

proses<br />

mengapung<br />

katub terbuka<br />

air laut keluar<br />

terapung<br />

Gambar 6.15 Mekanisme mengapung dan tenggelam pada kapal selam.<br />

3) Galangan Kapal<br />

Tidak berbeda dengan prinsip kerja kapal selam, pada galangan kapal<br />

juga berlaku Hukum Archimedes. Galangan kapal difungsikan untuk<br />

memperbaiki kapal yang rusak atau membuat kapal baru. Dalam hal ini,<br />

permukaan galangan kapal dibuat lebih luas sehingga volumenya lebih<br />

besar daripada kapal yang akan diangkat.<br />

Saat kapal akan dimasukkan, galangan kapal diisi dengan air laut<br />

terlebih dahulu sehingga turun ke dalam laut. Setelah itu, kapal laut dapat<br />

masuk. Setelah kapal masuk, air laut yang masuk di dalam galangan kapal<br />

dipompa keluar. Dengan demikian, galangan kapal dapat naik kembali ke<br />

permukaan dengan kapal ada di atasnya. Untuk selanjutnya, kapal dapat<br />

diperbaiki.<br />

4) Balon Udara<br />

Telah kita ketahui jika udara juga termasuk fluida. Oleh karena itu,<br />

hukum-hukum yang terjadi pada fluida dapat pula terjadi pada udara.<br />

Dengan demikian, prinsip Archimedes dapat berlaku pula. Lalu, bagaimana<br />

kaitannya dengan balon udara? Balon udara biasanya diisi dengan gas<br />

Helium (He) yang mempunyai massa jenis lebih kecil dibandingkan massa<br />

jenis udara di sekeliling balon. Karenanya, gaya apung udara lebih besar<br />

daripada berat balon itu sendiri, sehingga balon udara dapat bergerak naik<br />

saat dilepaskan.<br />

5) Hidrometer<br />

Hidrometer merupakan alat yang berfungsi untuk mengukur kerapatan<br />

zat cair atau massa jenis zat cair. Hidrometer ini terbuat dari tabung<br />

kaca berskala yang ujung bawahnya dibebani butiran timbal.<br />

M ozaik<br />

Keistimewaan<br />

Lumba-lumba<br />

Apakah hal yang teristimewa<br />

dari lumba-lumba?<br />

Ternyata, lumba-lumba<br />

menjadi inspirasi tersendiri<br />

bagi para insinyur kapal<br />

selam Jerman.<br />

Para insinyur tersebut<br />

meniru desain kulit lumbalumba<br />

untuk diterapkan<br />

pada lapisan luar kapal<br />

selam. Dengan lapisan<br />

yang sama seperti lumbalumba,<br />

kapal selam dapat<br />

menaikkan kecepatan<br />

hingga 250% dari kecepatan<br />

asalnya.<br />

Microsoft Encarta Premium 2006<br />

a) Saat dinding rangkap masih berisi air<br />

b) Saat dinding rangkap telah kosong<br />

Gambar 6.18 Mekanisme kerja<br />

galangan kapal<br />

Fluida 209

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!