02.07.2013 Views

Teknik Pencelupan dan Pencapan Jilid 1.pdf

Teknik Pencelupan dan Pencapan Jilid 1.pdf

Teknik Pencelupan dan Pencapan Jilid 1.pdf

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

3.1.2. Penumpukkan Kain (Pile Up)<br />

Seperti dijelaskan di atas penumpukkan kain adalah pengerjaan membuka kain<br />

grey yang masih dalam bentuk gulungan terikat kemudian menumpuknya<br />

dengan rapi di atas palet secara mendatar dengan menarik ujung-ujungnya<br />

dengan panjang secukupnya (+ 3 – 4 meter), penarikan ujung kain bertujuan<br />

untuk mempermudah proses penulisan kode <strong>dan</strong> penjahitan atau<br />

penyambungan.<br />

Cara kerja proses pile up adalah sebagai berikut :<br />

1. Membuka gulungan kain <strong>dan</strong> menempatkannya secara melintang pada palet<br />

2. Menarik ujung <strong>dan</strong> pangkal kain sepanjang 3 – 4 meter<br />

3. Mengikat ujung kain yang satu dengan ujung gulungan kain berikutnya untuk<br />

mempermudah penjahitan <strong>dan</strong> menghidarkan dari kesalahan penjahitan<br />

Batas maksimal penumpukkan kain di atas palet adalah 2.500 meter. Tetapi<br />

tidak mutlak, tergantung dari tebal tipisnya kain.<br />

c<br />

Keterangan Gambar :<br />

a. Ujung kain<br />

b. Ujung pangkal kain<br />

c. Ujung kain yang akan disambung<br />

d. Palet<br />

Gambar 3 – 1<br />

Penumpukkan Kain pada Palet<br />

3.1.3. Pemberian Kode (Kodefikasi)<br />

d<br />

Kodefikasi adalah proses pemberian kode pada pangkal kain <strong>dan</strong> ujung kain<br />

grey yang telah di pile up dengan menggunakan alat tulis permanen. Tujuan<br />

dari proses ini adalah untuk menghindari kekeliruan antara kain yang satu<br />

dengan lainnya terutama untuk kain order luar (work order) <strong>dan</strong> mempermudah<br />

proses pengelompokkan kembali pada proses penyelesaian akhir (making up).<br />

Kesalahan dalam penulisan kode dapat menyebabkan kesulitan dalam proses<br />

pengelompokkan kembali setelah selesai proses sehingga membutuhkan<br />

a<br />

b<br />

52

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!