02.07.2013 Views

A. Gerak Lurus

A. Gerak Lurus

A. Gerak Lurus

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

2<br />

Gerbang<br />

Gambar 1.1 Mobil balap Formula 1<br />

Melihat tayangan balap mobil atau balap motor di televisi memang sangat mengasyikkan.<br />

Apalagi jika pembalap yang kita jagokan menang, tentu hati kita turut gembira.<br />

Sebaliknya, jika pembalap yang kita jagokan kalah, kita turut bersedih dan bahkan<br />

kecewa. Sebenarnya ada yang lebih menarik lagi dari balap mobil atau motor tersebut.<br />

Jika kita kaitkan dengan fisika ternyata terdapat ilmu di balik kegiatan itu, yaitu ilmu<br />

tentang gerak.<br />

Sebelum acara balap dimulai, semua pembalap berhenti (diam) di belakang garis<br />

start. Tetapi, begitu isyarat (lampu start) menyala, para pembalap itu memacu mobil<br />

atau motornya bergerak cepat meninggalkan tempat start. Nah, inilah di antaranya yang<br />

akan dibahas pada bab ini.<br />

Pada bab 1 ini kamu akan diajak membahas salah satu cabang ilmu fisika, yaitu<br />

kinematika. Kinematika adalah ilmu yang mempelajari tentang gerak suatu benda tanpa<br />

memperhatikan penyebabnya. Apa saja yang akan dibahas? Perhatikanlah kata kunci<br />

berikut ini dan simak uraian di bawahnya!<br />

Kata Kunci: <strong>Gerak</strong> <strong>Lurus</strong> – Perpindahan – Percepatan – <strong>Gerak</strong> Melingkar<br />

A. <strong>Gerak</strong> <strong>Lurus</strong><br />

Di kelas X semester I kamu telah belajar tentang gerak benda. Bagaimana<br />

suatu benda dikatakan bergerak? Apa saja tolok ukur bahwa<br />

benda itu dikatakan bergerak?<br />

Suatu benda dikatakan bergerak apabila benda mengalami perubahan<br />

posisi terhadap titik acuan tertentu. Sebagai contoh adalah mobil<br />

balap dengan garis start sebagai titik acuan. Mobil balap dapat dikatakan<br />

Kompetensi Fisika Kelas XI Semester 1<br />

Rep. www.autoracing1

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!