02.07.2013 Views

teknik gambar bangunan jilid 2

teknik gambar bangunan jilid 2

teknik gambar bangunan jilid 2

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

292<br />

Atap Genteng<br />

Atap genteng ini banyak digunakan di seluruh Indonesia karena relatif murah,<br />

awet, memenuhi syarat terhadap daya tolak bunyi, panas maupun dingin di<br />

samping tidak banyak perawatannya.<br />

Yang banyak dipakai adalah genteng yang berbentuk S, karena genteng ini<br />

berpenampang cekung dalamnya 4–5 cm dan tepi kanan menekuk cembung.<br />

Tebal genteng 8–12 mm. Pada bagian bawah tepi atas dibuatkan hubungan<br />

(tonjolan) sebagai kait untuk reng yang berjarak 21–25 cm tergantung ukuran<br />

genteng.<br />

Pada sudut bawah kiri serta sudut kanan atas dipotong serong untuk<br />

mendapatkan kerapatan dalam pemasangan dan sebagai tanda batas saling<br />

tumpang tindihnya genteng.<br />

Lebar tutup genteng adalah lebar genteng dikurangi serongan. Begitu juga<br />

panjang tutup sehingga mendapatkan luas tutup.<br />

Ukuran genteng<br />

Tabel 11.1<br />

JENIS UKURAN LUAS TUTUP JUMLAH BOBOT<br />

CM CM PER M 2 PER M 2<br />

Biasa 20 x 28 16 x 23 28 30 kg<br />

Biasa 22 x 30 18 x 25 24 32 kg<br />

Biasa 24 x 32 19 x 27 22 34 kg<br />

Besar 25 x 33 20 x 28 20 36 kg<br />

Gambar 12.45 Genteng Biasa

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!