02.07.2013 Views

download

download

download

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

G. Sol merupakan koloid yang fasa<br />

terdispersinya berwujud padat dengan<br />

medium pendispersinya berwujud cair. Sol<br />

paling banyak kita jumpai seperti, agar‐agar<br />

panas, cat, kanji, putih telur, sol emas, sol<br />

belerang, lem dan lumpur.<br />

H. Jenis koloid yang terakhir adalah koloid yang<br />

memiliki fasa terdispersi dan medium<br />

pendispersinya zat padat, jenis koloid ini<br />

disebut dengan sol padat. Contoh sol padat<br />

adalah; batuan berwarna, gelas berwarna,<br />

tanah, perunggu, kuningan dan lain‐lain.<br />

Berdasarkan ukuran partikel dari fasa terdispersi<br />

yang spesifik dan medium pendispersi yang<br />

beragam, maka koloid memiliki beberapa sifat<br />

utama yaitu :<br />

1. Sistem koloid menunjukan adanya gerak Brown<br />

yaitu pergerakan yang tidak teratur (zig‐zag)<br />

dari partikel‐partikel koloid, gerakan diamati<br />

oleh Robert Brown. Gerakan ini terjadi secara<br />

terus menerus akibat dari tumbukan yang tidak<br />

seimbang antara medium koloid dengan<br />

partikel koloid. Gerak Brown dapat<br />

menstabilkan sistem koloid atau mencegah<br />

terjadinya pengendapan. Gerakan ini hanya<br />

dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop<br />

(lihat Gambar 11.8).<br />

2. Efek Tyndall merupakan penghamburan cahaya<br />

oleh partikel‐partikel yang terdapat dalam<br />

sistem koloid sehingga berkas cahaya dapat<br />

dilihat jelas walaupun partikelnya tidak tampak<br />

dan efek ini diamati oleh John Tyndall. Dalam<br />

kehidupan sehari‐hari efek Tyndal dapat diamati<br />

pada langit yang berwarna biru di siang hari<br />

karena adanya pantulan cahaya dari partikel<br />

koloid diudara. Demikian pula pada saat<br />

matahari terbenam pantulan partikel di udara<br />

memberikan warna jingga, lihat Gambar 11.9.<br />

3. Koagulasi koloid adalah pengumpulan dan<br />

penggumpalan partikel‐partikel koloid.<br />

Peristiwa koagulasi terjadi pada kehidupan<br />

sehar‐hari seperti pada pembentukan delta.<br />

Kimia Kesehatan, Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan 2007<br />

Partikel<br />

terdispersi<br />

Bergerak<br />

zig-zag<br />

216<br />

Gambar 11.8. Gerak Brown partikel<br />

koloid<br />

Gambar 11.9. Effek Tyndall dari partikel<br />

koloid

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!