Kimia Analitik Adam Wiryawan.pdf

Kimia Analitik Adam Wiryawan.pdf Kimia Analitik Adam Wiryawan.pdf

elearning.smkn1samarinda.com
from elearning.smkn1samarinda.com More from this publisher
10.06.2013 Views

135 F.3. Kondisi Temperatur Terprogram Di bawah kondisi temperatur terprogram, perkiraan hubungan linear antar temperatur elution dan jumlah karbonnya : (a) temperatur kolom awal adalah rendah. (b) dipertimbangkan hanya pada jumlah karbon yang relatif terbatas . Dibawah kondisi tersebut maka : ⎡ TR = 100Z + 100 ⎢ ⎢⎣ TR − T − T R (X) Z I dimana : T = temperatur R (Z + 1) Z ⎤ ⎥ ⎥⎦ Kesalahan dari persamaan diatas terutama muncul dari pengaruh perubahan suhu pada instrumen, aliran gas pembawa, dan ketidaktepatan pengukuran waktu retensi dan umur kolom. F.4. Hubungan Indeks Retensi vs Temperatur Kolom Untuk fase cair yang telah diberikan plot Retention Indeks vs temperatur kolom dapat dipertimbangkan berupa garis lurus. Setiap senyawa untuk fase tertentu akan memiliki hubungan yang berbeda sesuai kemiringan dan nilai indeks. Hal ini dapat digunakan untuk memperkirakan nilai indeks pada temperatur yang berbeda dan dapat menjadi alat (penolong) dalam teknik pergeseran puncak dalam indentifikasi kualitatif. Gambar 12.10. Hubungan Indeks Retensi vs Temperatur Kolom F.4. Penggunaan Sistim Indeks Retensi Indeks Retensi sangat bagus untuk menjawab pertanyaan : (a) Apakah suatu kolom A dapat memisahkan komponen-komponen yang dimaksud? (b) Dengan tersedianya beberapa kolom, kolom manakah yang akan bekerja paling baik ? 135

136 (c) Tampilan senyawa A, B, C, D pada kolom tertentu. (d) Indentitas dari puncak tak dikenal (ASTM) ASTM = Special Publication AMD-25A. O.E. Schupp and J.S. Lewis (editors). Compilation of Gas Chromatographic Data ASTM Special Publication AMD-25A. ASTM Philadelphia, USA Tidak ada petunjuk pemecahan dalam indeks retensi. Indeks bergantung pada senyawa (analit), temperatur dan fase diam. Contoh Kerja : Penggunaan Indeks Retensi Kovats Acuan pada Index Data : ASTM Gas Chromatographic Data Compilation Catalog AMD 25A (1967) Catalog AMD 25A S-1 (1971) Sample mengandung Ttitk didih Tipe senyawa Carbon tetrachloride 76 0 C Chlorinated hydrocarbon Benzene 80 0 C Aromatic hydrocarbon Cyclohexane 81 0 C Saturated hydrocarbon n-butanol 118 0 C Alcohol Terdapat empat fase cair yang tersedia di laboratorium SE-30 non-polar silicone Apiezon L non-polar hydrocarbon QF-1 polar fluorinated silicone Carbowax 20M polar polyether Retention Index (120 0 C) ASTM Reference F a s e c a i r Senyawa SE-30 Apiezon L QF -1 Carbowax 20M Carbon tetrachloride 680 687 733 895 Benzene 678 683 780 961 Cyclohexane 677 691 701 756 n-butanol 676 620 821 1111 136

136<br />

(c) Tampilan senyawa A, B, C, D pada kolom tertentu.<br />

(d) Indentitas dari puncak tak dikenal (ASTM) ASTM = Special Publication<br />

AMD-25A.<br />

O.E. Schupp and J.S. Lewis (editors). Compilation of Gas Chromatographic Data<br />

ASTM Special Publication AMD-25A. ASTM Philadelphia, USA<br />

Tidak ada petunjuk pemecahan dalam indeks retensi. Indeks bergantung<br />

pada senyawa (analit), temperatur dan fase diam.<br />

Contoh Kerja : Penggunaan Indeks Retensi Kovats<br />

Acuan pada Index Data :<br />

ASTM Gas Chromatographic Data Compilation<br />

Catalog AMD 25A (1967)<br />

Catalog AMD 25A S-1 (1971)<br />

Sample mengandung Ttitk didih Tipe senyawa<br />

Carbon tetrachloride 76 0 C Chlorinated hydrocarbon<br />

Benzene 80 0 C Aromatic hydrocarbon<br />

Cyclohexane 81 0 C Saturated hydrocarbon<br />

n-butanol 118 0 C Alcohol<br />

Terdapat empat fase cair yang tersedia di laboratorium<br />

SE-30 non-polar silicone<br />

Apiezon L non-polar hydrocarbon<br />

QF-1 polar fluorinated silicone<br />

Carbowax 20M polar polyether<br />

Retention Index (120 0 C) ASTM Reference<br />

F a s e c a i r<br />

Senyawa SE-30 Apiezon L QF -1 Carbowax 20M<br />

Carbon tetrachloride 680 687 733 895<br />

Benzene 678 683 780 961<br />

Cyclohexane 677 691 701 756<br />

n-butanol 676 620 821 1111<br />

136

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!