05.06.2013 Views

Chapter%20II

Chapter%20II

Chapter%20II

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

2.6. Epidemiologi<br />

2.6.1. Distribusi Frekuensi<br />

a. Distribusi Frekuensi Menurut Orang<br />

Penelitian Nugrahani, dkk tahun 2005 di RS Dr. Sardjito Yogyakarta<br />

menyebutkan bahwa berdasarkan umur, proporsi bayi dengan sepsis yang berumur<br />

0-7 hari adalah 77,2% sedangkan yang berumur > 7 hari adalah 22,8%. Berdasarkan<br />

jenis kelamin, proporsi bayi laki-laki dengan sepsis adalah 61,4% sedangkan bayi<br />

perempuan adalah 38,6%. 15 Menurut Jumah, dkk tahun 2007 di Iraq terdapat 22 bayi<br />

yang berumur < 7 hari (62,9%) meninggal akibat sepsis, dan terdapat 31 bayi yang<br />

berumur 7-28 hari (36,5%) meninggal akibat sepsis. 24<br />

Sepsis lebih sering terjadi pada bayi berkulit hitam daripada bayi berkulit<br />

putih, namun hal ini dapat dijelaskan berdasarkan tingginya insiden prematur, pecah<br />

ketuban, ibu demam, dan berat lahir rendah. 18 Perbedaan kejadian sepsis neonatorum<br />

pada suku bangsa lebih dikaitkan dengan kebiasaan dan pola makan yang telah dianut<br />

oleh ibu dari bayi tersebut. Hal ini sangat berpengaruh pada kondisi gizi ibu yang<br />

kemudian berdampak pada keadaan bayi. Menurut Thirumoorthi dalam simposium<br />

penanggulangan infeksi pada kehamilan menyebutkan bahwa dari semua penderita<br />

sepsis awitan dini, sebanyak 54% terjadi pada bayi berkulit hitam dan dari semua<br />

penderita sepsis awitan lambat, sebanyak 65% juga terjadi pada bayi berkulit hitam. 25<br />

b. Distribusi Frekuensi Menurut Tempat dan Waktu<br />

Insiden sepsis neonatorum di negara berkembang sangat bervariasi menurut<br />

waktu dan lokasi. Insiden yang bervariasi di berbagai rumah sakit tersebut<br />

dihubungkan dengan angka prematuritas, perawatan perinatal, persalinan, dan kondisi<br />

Universitas Sumatera Utara

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!