01.06.2013 Views

laporan pencapaian millennium development goals indonesia - UNDP

laporan pencapaian millennium development goals indonesia - UNDP

laporan pencapaian millennium development goals indonesia - UNDP

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

MENANGGULANGI<br />

KEMISKINAN<br />

DAN KELAPARAN<br />

MENcAPAI<br />

PENDIDIKAN DASAR<br />

UNtUK SEMUA<br />

MENDORONG<br />

KESEtARAAN GENDER<br />

DAN PEMBERDAYAAN<br />

PEREMPUAN<br />

MENURUNKAN<br />

KEMAtIAN ANAK<br />

MENINGKAtKAN<br />

KESEHAtAN IBU<br />

MEMERANGI HIV/AIDS,<br />

MALARIA, DAN PENYAKIt<br />

MENULAR LAINNYA<br />

MEMAStIKAN KELEStARIAN<br />

LINGKUNGAN HIDUP<br />

MEMBANGUN<br />

KEMItRAAN GLOBAL<br />

UNtUK PEMBANGUNAN<br />

2.8. tUjUAN 8. MEMBANGUN KEMItRAAN GLOBAL<br />

UNtUK PEMBANGUNAN<br />

tujuan ke-8 dari mDgs adalah untuk mendorong kerjasama internasional dalam rangka mendukung negara-negara di dunia<br />

mencapai target-target mDgs mereka. banyak target dan indikator <strong>pencapaian</strong> tujuan 8 mDgs terkait erat dengan upayaupaya<br />

di tingkat global, sehingga tidak mudah menilai kemajuan upaya di tingkat global berkaitan dengan <strong>pencapaian</strong><br />

MDGs di suatu negara. Uraian di bawah ini secara spesifik melihat bidang-bidang utama dalam kerjasama internasional<br />

yang paling relevan dan secara potensial memiliki keterkaitan kuat dengan <strong>pencapaian</strong> mDgs <strong>indonesia</strong>.<br />

oleh karena itu, beberapa indikator dicoba untuk dipilah-pilah, sehingga indikator-indikator tersebut dapat menggambarkan<br />

sejauh mana <strong>pencapaian</strong> <strong>indonesia</strong> terkait dengan tujuan 8 tersebut. Laporan ini juga akan menguraikan perkembangan<br />

singkat yang berkaitan dengan “tema” target-target terkait, yaitu keuangan dan perdagangan (target 12), oDa/pinjaman<br />

luar negeri (target 15), pengangguran usia muda (target 16), dan akses kepada teknologi baru (target 18).<br />

status umum tujuan ini sulit dijabarkan karena status tersebut melibatkan berbagai sektor dan juga persoalan yang<br />

bersifat global. namun demikian, dapat dikatakan bahwa untuk tujuan ini <strong>indonesia</strong> telah mencapai kemajuan pada<br />

beberapa bidang. ke depannya, masih banyak hambatan dan tantangan yang harus dihadapi.<br />

target 12<br />

MENGEMBANGKAN SIStEM KEUANGAN DAN PERDAGANGAN YANG tERBUKA,<br />

BERBASIS PERAtURAN, DAPAt DIPREDIKSI, DAN tIDAK DISKRIMINAtIF<br />

8.1.1. INDIKAtOR<br />

target 12 mengamanatkan agar setiap negara mengembangkan sistem keuangan dan perdagangan yang<br />

terbuka, berbasis peraturan (rule-based), dapat diprediksi, dan tidak diskriminatif. Di dalamnya termasuk pula<br />

komitmen untuk melaksanakan prinsip-prinsip pemerintahan yang baik (good governance). indikator yang<br />

digunakan adalah:<br />

1. rasio antara jumlah ekspor dan impor dengan pDb. rasio ini menunjukkan tingkat keterbukaan suatu<br />

ekonomi (%).<br />

tujuan 8. tujuan membangun 7. memastikan kemitraan kelestarian global untuk Lingkungan pembangunan Hidup<br />

MENANGGULANGI<br />

KEMISKINAN<br />

DAN KELAPARAN<br />

MENcAPAI<br />

PENDIDIKAN DASAR<br />

UNtUK SEMUA<br />

MENDORONG<br />

KESEtARAAN GENDER<br />

DAN PEMBERDAYAAN<br />

PEREMPUAN<br />

MENURUNKAN<br />

KEMAtIAN ANAK<br />

MENINGKAtKAN<br />

KESEHAtAN IBU<br />

MEMERANGI HIV/AIDS,<br />

MALARIA, DAN PENYAKIt<br />

MENULAR LAINNYA<br />

MEMAStIKAN KELEStARIAN<br />

LINGKUNGAN HIDUP<br />

MEMBANGUN<br />

KEMItRAAN GLOBAL<br />

UNtUK PEMBANGUNAN<br />

99

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!