29.12.2015 Views

EFEK DINANTI PAKET DIRACIK EFEK DINANTI

m-130-2015

m-130-2015

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

prolog<br />

<strong>PAKET</strong> <strong>DIRACIK</strong><br />

<strong>EFEK</strong> <strong>DINANTI</strong><br />

Pemerintah sudah meracik berbagai paket kebijakan<br />

ekonomi dengan cita rasa khas Nawacita.<br />

PRESIDEN Joko Widodo sudah merilisnya<br />

ke publik, tinggal kini menanti<br />

seperti apa efek dari paket kebijakan<br />

ekonomi itu.<br />

Para ekonom, pengusaha, buruh,<br />

dan tak ketinggalan para anggota DPR<br />

menyimak serius setiap kali Presiden<br />

menyampaikan paket kebijakan ekonominya.<br />

Pro kontra selalu muncul. Ada<br />

yang menyambut antusias, ada pula<br />

yang mencibirnya. Yang paling realistis<br />

adalah menunggu seberapa manis<br />

racikan paket kebijakan itu kelak. Butuh<br />

waktu tiga sampai enam bulan untuk<br />

membuktikan bahwa racikan paket kebijakan<br />

ini ampuh dan jitu.<br />

Paket kebijakan ekonomi jilid I menitikberatkan<br />

pada peningkatan daya<br />

saing industri, percepatan proyekproyek<br />

strategis, dan mendorong investasi<br />

di sektor properti. Stabilisasi<br />

fiskal dan moneter sudah dilakukan termasuk<br />

pengendalian inflasi. Harapannya<br />

mesin pertumbuhan ekonomi bergerak<br />

cepat dan harmonis. Paket kebijakan jilid<br />

II memfokuskan pada layanan kemudahan<br />

investasi dengan deregulasi dan<br />

debirokratisasi.<br />

Paket kebijakan jilid III menyasar<br />

pada penurunan harga BBM dan perluasan<br />

penerima kredit usaha rakyat (KUR)<br />

untuk menumbuhkan wirausahawan<br />

baru. Sementara paket kebijakan jilid IV<br />

menaikkan upah buruh setahun sekali<br />

secara terukur. Masih ada lagi paket jilid<br />

V yang memberi insentif keringanan pajak.<br />

Menguatnya Rupiah pada medio Oktober<br />

lalu sempat menjadi perbincangan,<br />

apakah itu efek dari kebijakan atau<br />

by design.<br />

Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Dodi<br />

Reza Alex Noerdin menyambut baik pa­<br />

6 EDISI 130 TH. XLV, 2015

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!